Categories: News

Institut Amithya dan WATVET Tandatangani Letter of Intent Pathways School ke Australia, Ini Manfaatnya Bagi Peserta Didik

Tak hanya itu, program lain yang ditawarkan adalah pembelajaran Bahasa Inggris intensif secara daring. Kelas ini terbuka untuk umum dengan tidak terbatas pada siswa sekolah SMA atau SMK saja. Materi pembelajaran yang diajarkan memiliki bobot yang sama dengan IELTS atau TOEFL preparation.

Pankaj Pathak, Direktur Global Engagement WATVET mengungkapkan, program-program ini dapat membantu para siswa memiliki pendidikan yang berkualitas tinggi. Siswa Pathways School akan mendapatkan akses yang lebih mudah untuk melanjutkan pendidikannya di Perth, Australia,

Baca Juga : LSPR Memberangkatkan 50 Mahasiswa Program Study Abroad

Selanjutnya, program Study Tour ke Perth juga tak kalah seru untuk ditawarkan guna menarik minat para siswa. Study tour ini berlangsung selama tujuh hingga sepuluh hari dengan konsep live-in bersama foster parents di sana.

“Kerja sama yang diusung ini akan membuka peluang lebih besar dan luas bagi para siswa untuk belajar dan mendapatkan pengalaman kultural yang berharga,” ujar Honorable Minister David Templeman, Menteri Kebudayaan dan Seni, Olahraga dan Rekreasi, Edukasi Internasional, dan Warisan.

Baca Juga : LSPR Angkat Profesor Anne Gregory sebagai Adjunct Professor di Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR, Siapa Dia?

Sementara itu Rucita Permatasari, Direktur Utama Amithya Hotels & Resorts dan Ketua Yayasan Amithya Internasional merespon dengan antusias bahwa program ini nantinya akan dapat menjadi jembatan pendidikan dan karir tersendiri bagi anak-anak muda di Indonesia untuk menggapai cita-cita dan taraf hidup yang lebih baik. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago