Event

Kemenparekraf Memanggil Animator Indonesia Tampil di Asian Animation Summit 2020

Wartaevent.com, Jakarta- Jelang perhelatan Asian Animation 2020 Summit, yang rencananya digelar 18-20 November, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengajak para animator maupun komunitas seni animasi untuk tetap berkarya.

Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf, Fadjar Hutomo dalam pernyataannya di Jakarta, Minggu (19/4/2020) menjelaskan, Kemenparekraf membuka animator animator Indonesia mengirimkan karyanya ke  https://aas.kidscreen.com atau email ke dit.aksespembiayaan@kemenparekraf.go.id dengan subject Submission ASS 2020 Showcase/Development (pilih salah satu) mulai 14 April hingga 9 Juni 2020. Bisa juga kunjungi instagram @kemen.parekraf.

“Kita telah open submission film animasi untuk diikutkan pada acara Asian Animation Summit (AAS) 2020 yang akan diadakan di Bali pada 18-20 November 2020. Mudah-mudah wabah pademi COVID-19 sudah berakhir dan kita bisa menjalankan acara itu,” kata Fadjar.

Fadjar menambahkan, Asian  nantinya akan dihadiri oleh animator-animator dunia seperti Walt Disney dan sebagainya. Dan menjadi kesempatan para animator Indonesia untuk meningkatkan kemampuan dan kapasitas diri.

“Open Submission memang untuk animasi anak-anak. Namun kami persilahkan untuk para animator-animator lainnya untuk bergabung. Ketika mereka ikut nantinya akan mendapat mentoring dari praktisi luar yang levelnya global, sehingga diharapkan hasilnya nanti bisa match dengan market global,” katanya.(*)

Teguh S Gembur

Leave a Comment

Recent Posts

Swiss-Belresort Dago Hadirkan Liburan Akhir Tahun Spektakuler

WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More

5 hours ago

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

7 hours ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

1 day ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago