Categories: Lifestyle

Khita Band Luncurkan Mini Album 1000 Janji

Wartaevent.com, Jakarta- Salah satu band asal Kota Bandung Kembali mewarnai belantika musik Indonesia, namanya Khita Band. Berdiri sejak 2018, Khita Band membawa aroma warna pop kreatif yang kental. Bertempat di Smesco Cafe Khita Band meluncurkan mini album “1000 Janji”. Peluncuran kali ini dihadiri musisi Dwiki Darmawan dan Ita Purnamasari.

Kami ingin mewarnai industri musik, kami optimis ditengah kekosongan pasti ada peluang. Ini yang kami coba, ” ujar Zaey, sang vokalis ketika bincang dengan awak media di Jakarta.

Khita Band sebelumnya hadir dari panggung ke panggung. Bahkan kerap dijuluki sebagai band cafe. Katanya ini sebagai uji coba pasar, berbagai event selalu diikuti , meski hanya  sebagai band pembuka dijalani dengan Iklas, dan perjuangan yang tidak mudah.

Setelah pasar  menyerap, akhirnya personil Khita sepakat membuat mini album. Mereka membuat single penuh nuansa cinta tapi tidak cengeng karena cinta. Dalam CD fisiknya ada 5 (lima) lagu baru yang dikemas dengan aransemen musik yang apik .

Satu lagu yang dijadikan unggulannya adalah yangn diberi judul 1000 Janji . Lagu ini dibuat dan diciptakan bersama oleh vokalis dan grup Band. Khita band terbentuk sejak tahun 2018 tepatnya di Cimahi. Beranggotakan Zaey (vocal). Firman (Gitar), Azah (Bass) dan Deni Zico (Drum), kebanyakan mereka bersaudara.

Pada Album Perdana ini ada lima lagu ciptaan KITHA BAND, antara lain : 1000 Janji, Ingin Kau Bahagia, Yang Terindah ,Gundah dan Menuju JalanMu (sebagai lagu religi).

Teguh S Gembur

Leave a Comment

Recent Posts

Swiss-Belresort Dago Hadirkan Liburan Akhir Tahun Spektakuler

WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More

5 hours ago

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

7 hours ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

2 days ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago