Categories: Lifestyle

Kini Pelanggan XL Axiata Dapat Menonton Konten Film Premium dari CATCHPLAY+ Mulai dari Rp4100

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kini pelanggan operator XL Axiata dapat menikmati konten hiburan berupa film berkualitas tanpa hambatan. Hal ini setelah ada penandatanganan kerja sama CATCHPLAY+ layanan film streaming dengan PT XL Axiata Tbk hari Rabu (13/12/2023) di Jakarta.

Melalui kerja sama ini, pelanggan XL Axiata dapat mengakses beragam tayangan film premium Blockbuster dan serial populer melalui website atau mengunduh aplikasi CATCHPLAY+ dengan bundling paket data sehingga memberikan kemudahan menonton konten favorit keluarga dimanapun dan kapanpun. 

Baca Juga : Akhir Tahun yang Seru, Ini Deretan Film Blockbuster Buat Nobar Referensi CATCHPLAY+ dari Universal Studio

Dhini W. Prayogo, Country Manager CATCHPLAY+ Indonesia menyatakan, kerja sama ini memperluas apa yang telah dimulai sejak tahun lalu dengan XL Axiata, kini layanan CATCHPLAY+ sudah bisa diakses oleh seluruh jaringan dan produk XL Axiata.

“Kami yakin dengan memberikan kemudahan akses bagi seluruh pelanggan XL PRIORITAS, XL Prabayar dan AXIS menggunakan koneksi internet yang berkualitas akan selalu menghibur dan memberikan pengalaman terbaik bagi pelanggan,” ungkapnya. 

Baca Juga : Indosat HiFi Berkolaborasi dengan CATCHPLAY+ untuk Konten Digital Premium dan Berkualitas

Dengan berjalannya kerjasama ini, semua pelanggan XL PRIORITAS, XL Prabayar dan AXIS dapat menikmati beragam pilihan serial hingga film hollywood blockbuster terbaik di CATCHPLAY+. Kolaborasi ini diharapkan akan memberikan pengalaman menonton streaming terbaik tanpa kendala kuota, kapanpun dan dimanapun. 

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Swiss-Belresort Dago Hadirkan Liburan Akhir Tahun Spektakuler

WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More

5 hours ago

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

7 hours ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

2 days ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago