Categories: Kuliner

Kolaborasi dengan Bumbu Munik, Pizza Marzano Hadirkan Menu Rendang Untuk Buka Puasa dan Hampers Lebaran

Endang menambahkan, Pizza Marzano telah membawa menu rendang sebelumnya, namun kali ini berbeda dengan adanya kolaborasi dengan Munik dan hadir dalam menu Calzone dan Lasagna, tidak lagi Pizza.

“Untuk pilihan Pizza, kami tetap membawa rasa lokal yang mengangkat menu sambal goreng udang dan kentang. Kegembiraan lain yang dinantikan selama Ramadan adalah hidangan penutup, dan tahun ini Pizza Marzano menyajikan puding kurma,” pungkasnya.

Calzone Rendang

Calzone merupakan bagian dari pizza dengan bentuk seperti pastel yang besar. Dibuat menggunakan bumbu Munik rendang kayu bakar, saus bechamel, mozzarella, bawang merah, dan lada yang dipadukan dengan salad menggunakan house dressing.

Prawn & Potato Chili Sambal Pizza

Pizza yang dihadirkan Pizza Marzano cukup unik. Menggunakan bumbu Munik sambal goreng udang, ditambahkan udang, kentang, cabe hijau, mozzarella, minyak bawang putih, dilengkapi dengan parmesan dan daun arugula.

Sticky Dates Pudding

Makanan penutup yang manis adalah sebuah keharusan. Sticky Dates Pudding dengan topping es krim vanilla, disiram saus karamel asin, diberi hiasan stroberi dan daun mint.

Lasagna Rendang

Bisa dijadikan pilihan untuk makanan pembuka. Lapisan lembaran pasta dengan saus bechamel, daging cincang, bumbu rendang Munik, dan parmersan.

Berbagi kebahagiaan dengan mengirimkan bingkisan ke teman ataupun keluarga telah menjadi tradisi dan Pizza Marzano menyediakan Ramadhan hampers yang berisikan 1 Rendang Lasagna dan 1 bumbu rendang Munik yang tersedia hanya di GoFood dan di seluruh gerai Pizza Marzano di Indonesia. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago

Pameran MWWTE 2024: Bukti Perkembangan dan Inovasi Medical Wellness dan Tourism

WARTAEVENT.com - Jakarta. Enhaiier Corporation, bekerja sama dengan KIA (Karya Inovasi Asia) dan GTO, telah sukses menggelar Medical and Wellness… Read More

6 days ago

El Asador Perkenalkan Menu Baru dengan Cita Rasa Otentik Amerika Selatan di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. El Asador, restoran bergaya wood-grill pertama di Jakarta yang mengusung konsep masakan Argentina-Uruguay, dengan bangga memperkenalkan menu… Read More

6 days ago

Sango Hotel Management Perkenalkan Kuliner Khas dan Pengalaman Hospitality Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Sango Hotel Management menggelar event Media Gathering bertajuk “Taste of Asia” yang berlangsung meriah di Man Aur… Read More

6 days ago