Categories: Event

Konser Musik Virtual Creator Celebration Hadirkan Tulus dan Pamungkas Kolab dengan Erwin Gutawa

WARTAEVENT.COM – Jakarta. Pandemi Covid-19 membawa industri pertunjukan ke tempat yang baru. Virtual concert menjadi salah satu opsi yang marak dijalani para pelaku industri pertunjukan. 

Pesat Organizer berkolaborasi dengan Soundstream—layanan konser daring menawarkan pertunjukan yang memberikan pengalaman berbeda, baik secara penampilan maupun atmosphere untuk penontonnya.

Suatu pertunjukan yang belum pernah ditampilkan sebelumnya, dimana menghadirkan Pamungkas—penyanyi yang bisa dibilang pendatang baru terbaik saat ini dijadwalkan akan kolab dengan Erwin Gutawa Orchestra.

Baca Juga : Original Production Nyatakan Konser Z-Project OP Drive In Concert Serial Batal Digelar Ini Penyebabnya

Sementara itu Tulus akan tampil membawakan lagu-lagu dari legenda musik Indonesia, Chrisye. Tulus akan didampingi oleh Hasna Mufida seorang sing language interpreter dan diiringi oleh Erwin Gutawa Experience.

Virtual concert ini akan diselenggarakan dalam 2 sesi, dimulai pada tanggal (31/10/2020) mendatang 2020 dan (07/11/2020) mendatang dan ditayangkan di platform loket.com. Pihak penyelenggara mematok harga tiket untuk pemesanan Early Bird Rp50.000, reguler Rp75.000. [*]

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

16 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

1 day ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago