Categories: Techno

Konten Negatif Menjadi Perhatian Khusus di Era Digital

Astini mengharapkan, tingkatkan kesadaran tentang pemanfaatan TIK dan literasi digital ini dengan penuh tanggung jawab, sebarkan semangat positif dan kreatif kepada sesama guna mencerdaskan kehidupan bangsa di bidang digital.

Dia mengatakan, literasi digital perlu lebih ditingkatkan sesuai dengan standar moral dan etika tinggi dari pengguna. Karenanya warganet Indonesia memiliki tanggung jawab bersama untuk meminimalisir konten negatif.

Baca Juga : Literasi Digital, Lebih Baik Tinggalkan Jejak Digital Positif dan untuk Promosi di E-Commerce

“Misalnya saja perjudian, penipuan online, eksploitasi seksual pada anak, hoax, cyberbullying, hate speech dan lain sebagainya kita akan perangi bersama untuk ruang digital kita yang lebih sehat,” ungkapnya.

Dedy Helsyanto, Koordinator Program MAFINDO menerangkan, terjadi peningkatan intensitas penggunaan Internet dan media sosial di Indonesia yang sangat masif. 

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Kemenparekraf dan FPTI untuk Tingkatkan SDM Wisata Panjat Tebing

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) dalam implementasi Standar… Read More

2 days ago

Runer, Catat Ini Jadwal dan Cara Daftar Taiwan Excellence Happy Run 2024 di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Taiwan Excellence Happy Run 2024 akan kembali diselenggarakan di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, pada Minggu,… Read More

2 days ago

Ini Harga Pertunjukan Udara di Bali International Airshow 2024

WARTAEVENT.com – Bali. Pameran Bali International Airshow 2024 (BIAS) resmi dibuka, Rabu, (18/9/2024), oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi,… Read More

2 days ago

Universitas Terbuka Umumkan Juara 6 Besar Finalis Lomba Esai Nasional

WARTAEVENT.com – Jakarta. Universitas Terbuka (UT) mengumumkan 6 besar finalis Lomba Esai Nasional 2024 untuk seluruh siswa dan siswi SMA/SMK/MA… Read More

2 days ago

Libur Panjang Maulid Nabi 2024: 43.096 Penumpang dan 11.080 Kendaraan Kembali dari Sumatera ke Jawa

WARTAEVENT.com – Lamsel. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan dalam mengelola arus balik selama libur panjang peringatan Maulid Nabi… Read More

2 days ago

MORA Group Lanjutkan Program CSR Turunkan Stunting ke Kabupaten Probolinggo

WARTAEVENT.com – Probolinggo. MORA Group kembali menunjukkan komitmennya dalam upaya penurunan angka stunting di Indonesia. Kali ini, melalui program Corporate… Read More

3 days ago