Categories: HotelKuliner

La Gazette All Dinning Tawarkan Santap Siang Buat Karyawan Harga Ringan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di bulan April ini, ARTOTEL Casa Kuningan mempersembahkan promo F&B spesial di La Gazette All Dining untuk para karyawan atau karyawati yang bekerja di daerah Kuningan dan sekitarnya.

La Gazette All Day Dining menawarkan paket santap siang hari dengan tema ‘Lunch Out’. Promo ini ditujukan untuk mengajak pelanggan menikmati waktu istirahat saat bekerja dengan santa siang khas nusantara yang selaras dengan program Artotel Wanderlust Rasa Nusantara.

Baca Juga : Kelembutan Kue Marble Cake Ini Anti Gagal Merayakan Kehangatan Hari Idul Fitri

La Gazette All Day Dining menawar tiga macam paket santapan siang dengan beberapa pilihan menu;

Udang Bakar Bumbu Rujak

Menu yang berasal dari pulau Jawa ini disajikan dengan pilihan udang yang dibakar dengan baluran bumbu rujak yang memiliki cita rasa unik pedas manis dan asam dipadukan dalam satu sajian menu ini sudah termasuk dengan es teh dengan harga Rp99.000.

Rawon Iga

Menu satu ini berasal dari Jawa Timur yang sangat populer disajikan dengan iga sapi dengan cita rasa otentik rawon dengan harga Rp99.000 Nett sudah termasuk dengan minum

Ayam Geprek

Menu yang disajikan cita rasa yang pedas berasal dari daerah Yogyakarta dengan baluran sambal merah disajikan diatas ayam tanpa tulang dengan harga Rp99.000 nett sudah termasuk dengan minum 


La Gazette All Day Dining juga kembali menghadirkan program ‘The Coffee Rituals’ untuk para tamu menikmati waktu luang dengan menyeruput kopi serta makanan pendamping, dengan harga Rp69.000 nett.

Harga tersebut para pelanggan sudah dapat menikmati tiga pilihan kopi berupa Americano, Latte dan Cappucino dengan pilihan makanan pendamping berupa 1 donat atau 2 pisang goreng. Promo ini tersedia setiap hari mulai pukul 14.00 hingga 17.00 WIB. 


Baca Juga : Starbucks Ajak Pelanggan Sumbangkan Bibit Pohon Kopi

General Manager ARTOTEL Casa Kuningan Emmy Yunarti, menyampaikan melalui promo food & beverage khususnya yang bekerja di daerah Mega Kuningan dan sekitarnya.

“Kami berharap setiap hidangan dan minuman dapat menjadi bagian tak terpisahkan dari kenangan indah para tamu kami ketika ingin mengisi waktu istirahat kerjanya bersama kami,” pungkasnya. (*)

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

Amarterra Villas Hadirkan Momen Sakral Bali dalam Autograph Week

WARTAEVENT.com – Bali. Di tengah hiruk pikuk pariwisata Bali yang semakin dinamis, Amarterra Villas Resort Bali Nusa Dua mengajak para… Read More

9 hours ago

Tiga Koleksi Perdana Sepatu Basket Kolaborasi Shai dan Converse

WARTAEVENT.com – Jakarta. Bintang NBA sekaligus ikon gaya, Shai Gilgeous-Alexander, akhirnya meluncurkan sepatu signature pertamanya: SHAI 001. Koleksi perdana ini… Read More

14 hours ago

Golf House Bawa Gaya dan Teknologi Baru di Lapangan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Dunia golf Indonesia kini punya alasan baru untuk tampil lebih bergaya di lapangan. Golf House, retailer ternama… Read More

15 hours ago

Gabriel’s Coffee Eatery: Meracik Hangatnya Tradisi di Era Modern

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah deretan kafe yang terus bermunculan di Gading Serpong, ada satu tempat yang terasa berbeda sejak… Read More

17 hours ago

Empat Sahabat “Berlayar” Lewat Burger: Kisah Bun Voyage Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Dari obrolan santai di antara empat sahabat, lahirlah sebuah perjalanan rasa yang kini berlabuh di Jakarta Selatan.… Read More

23 hours ago

Beasiswa Sang Surya 2025, Harapan Baru Mahasiswa Tempo

WARTAEVENT.com – Jakarta. Senyum merekah di wajah para mahasiswa Politeknik Tempo ketika menerima kabar bahagia menjadi penerima Beasiswa Sang Surya… Read More

2 days ago