Categories: Event

Masa AKB, Ada Produk Baru di Bogor Raincake

Wartaevent.com, Bogor- Masa Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), bisnis kuliner yang dulu nyaris tak bergerak, kini sudah mulai bangkit. Seperti outlet oleh oleh “Bogor Raincake”, milik Shireen Sungkar yang sempat tutup.

Kini, Bogor Raincake kembali bangkit menunjukkan bahwa outletnya mampu bertahan melewati badai pandemi ini dan masih eksis.

“Bismillah Bogor raincake kembali eksis ya. Dan InshaAllah mencari keberkahan ditengah pandemi. Kita tetap terus berusaha dan berusaha. Nanti Allah yang kasih jalan,”tandas istri dari Teuku Wisnu ini.

Berada di lokasi yang nyaman untuk belanja di jl. padjajaran no.31 cocok untuk para pelancong yang singgah di Kota Hujan itu. Di tengah new normal ini Shireen dan teman-temannya justru mengeluarkan produk baru dengan jenis yang berbeda dan harga ekonomis.

Kualitas premium, yakni varian QUEEN dengan varian (choco queen, cheese queen, blueberry queen, pandan queen, peanut queen). Dan juga  Rain Desert dengan varian (mango, red velvet, choco glaze, dan cappucino)

“Rasa baru di Era new normal atau Adaptasi Kebiasaan Baru ini. Dan kita tetap memperhatikan protokol kesehatan untuk tetap bisa menjalankan toko oleh-oleh ini. Apalagi warga sudah antusias banget,”tandas Shireen.

Bogor Raincake juga ikut mendukung acara PWI Jaya Sie Musik, Film dan Life Style yang menylenggarakan seminar di Jambuluwuk Resort belumlama ini. Para pengisi acara seperti Roy Jeconiah, Deri Sudarisman, Inggrid Widjanarko dan lainnya ikut menikmati kue dari Shireen Sungkar ini.

“Terimakasih bangetlah untuk kue dari Shireen Sungkar ini. Senang bisa menikmati kue ini,” kata Inggrid Widjanarko.

Teguh S Gembur

Leave a Comment

Recent Posts

SunBite Sunday #4 di de Braga by ARTOTEL: Festival Kuliner Eco-Friendly dengan Brand Lokal

WARTAEVENT.com – Bandung. Setelah sukses menarik lebih dari 4.050 pengunjung dalam event sebelumnya, SunBite Sunday kembali hadir dengan edisi ke-4… Read More

9 hours ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Festival Musik yang Menyatukan Alam dan Kearifan Lokal di Tengah Sawah

WARTAEVENT.com – Klaten. Festival Klaten Etno Jazz Sawah 2024 sukses digelar di Desa Ponggok, Polanharjo, Klaten, Minggu, (17/11/2024). Dengan latar… Read More

10 hours ago

Bertemu di ASEAN Youth Fellowship 2024, 44 Pemimpin Muda Berkolaborasi untuk Masa Depan

WARTAEVENT.com – Singapura. Sebanyak 44 pemimpin muda dari 10 negara anggota ASEAN serta Timor-Leste – yang untuk pertama kalinya berpartisipasi… Read More

16 hours ago

Pakuwon Mall Bekasi Jadi Pusat Perbelanjaan Terlengkap di Kota Bekasi

WARTAEVENT.com – Bekasi. Pakuwon Mall Bekasi, mal terbaru yang dikelola oleh PT Pakuwon Jati Tbk melalui anak perusahaannya PT Grama… Read More

16 hours ago

Kampanyekan #BalikinSenyum Polident Meningkatkan Akses Perawatan Gigi Tiruan di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Polident, merek perawatan gigi tiruan meluncurkan kampanye #BalikinSenyum dengan dua inisiatif utama yang bertujuan untuk meningkatkan akses… Read More

16 hours ago

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

2 days ago