WARTAEVENT.com – Jakarta. Salah satu momen special yang terjadi secara berulang setiap tahun adalah hari jadi atau mafhum disebut hari ulang tahun. Banyak kerabat atau orang terdekat selalu memberikan sesuatu ke kita yang merayakannya.
Di masa pandemi, merayakan ulang tahun menjadi lebih sulit. Walaupun pemerintah sudah memperbolehkan aktivitas berkumpul lebih dari lima orang, masyarakat tetap dianjurkan untuk berada di rumah dan menghindari kerumunan.
Salah satu restoran yang dapat menjadi pilihan untuk menyajikan makanan dan minuman di hari ulang tahun dengan harga terjangkau adalah Mazeru yang merupakan bagian dari KULO Group.
Dengan 6 gerai yang tersebar di sekitar Jabodetabek, Mazeru hadir sebagai restoran Steak & Pepper Rice ala Jepang dengan harga yang sangat terjangkau yakni mulai dari Rp36,000.
Michelle Sulistyo, Chief Marketing Officer Mazeru mengatakan, untuk memberikan masyarakat pilihan dalam merayakan hari spesial, Mazeru menghadirkan menu mewah dan lezat namun terjangkau, yaitu Japanese Steak & Hotplate dengan berbagai variasi yang unik.
WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
Leave a Comment