Categories: Lifestyle

Melakoni Bisnis Selama 17 Tahun, Pizza Marzano hadirkan 17 Menu Baru

Tawarkan 17 Menu Baru dan Buku Menu Baru

Membawa menu baru membuat Pizza Marzano memperkenalkan hidangan segar dan menarik untuk memikat pelanggan yang mencari sesuatu yang berbeda.

Selain itu, berinovasi dengan menu juag membuat koki serta staf di dapur menunjukkan kreativitas dan keterampilan kuliner mereka, yang akhirnya memberikan percikan seru bagi keduanya baik itu staf di dapur maupun pelanggan.

Baca Juga : Pizza dari The Alana Sentul Beri Ini Jadi Solusi Atasi Lapar bagi Kaum Rebahan di Area Sentul

Endang Sunardi, Executive Chef Pizza Marzano menegaskan, pihaknya menerima masukan dari pelanggan yang meminta menghadirkan hidangan tertentu. “Dengan mendengarkan pelanggan kami dan memperbarui menu, kami dapat memenuhi preferensi mereka dan meningkatkan kepuasan pelanggan,” lanjutnya.

Dalam rangka merayakan ulang tahun Pizza Marzano yang ke-17, terus berinovasi, berkreasi, dan menyempurnakan menu dengan membawa 17 menu baru, mulai dari hidangan pembuka hingga piza, pasta, minuman, dan hidangan penutup,

Baca Juga : Alhamdulillah, Kini Ichiban Sushi Meraih Sertifikat Halal dengan Predikat A dari MUI & BPJPH Makan pun Semakin Tenang

Bersamaan dengan perayaan hari jadinya yang ke-17, Pizza Marzano memperbarui buku menunya. Pelanggan menjadi lebih mudah memilih makanan karena desainnya yang menarik secara visual dan berisikan penjelasan serta gambar. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago