Categories: EventFestival

Mengadopsi Konsep Festival In The Park, Singaraja Festival Menjadi Ruang Besar Bagi Musisi Lokal

Muhamad Aldian, Program Director Singaraja Fest menyampaikan, Singaraja Fest 2023 merupakan bagian dari Prost Fest yang juga menjadi ruang untuk menunjukkan keberagaman skena musik dan industri kreatif di pulau Bali.

Singaraja Fest juga menyediakan ruang untuk para penggiat industri kreatif lokal bisa menunjukkan hasil karya mereka. Dalam jangka panjang Singaraja Fest akan menjadi ruang inkubasi talenta lokal Bali dan juga luar pulau, sehingga proses regenerasi di skena musik dan industri kreatif Bali bisa lebih baik.

Baca Juga : Angkat Tema ‘Let Music Lead Your Memories’, Ini Harga Tiket BNI Java Jazz Festival

Dewa Budjana mengungkapkan, turut mendukung penuh event Singaraja Fest 2023. Keberadaan Singaraja Fest digelar sebagai bentuk dukungan kreativitas lokal khususnya di Bali

“Event ini diharapkan mampu mendorong kebangkitan ekonomi dan terbukanya kesempatan bagi para musisi dan seniman lokal berbakat untuk mempertunjukkan hasil karyanya di event yang besar ini,” terang Gitaris Gigi ini.

Baca Juga : Konser Coldplay Ditolak PA 212, Menparekraf Justru Sandiaga Uno, Ini Alasannya

Sementara itu Andika Mahesa vokalis Kangen Band menjelaskan, musisi lokal (Bali) sangat diuntungkan dengan adanya Singaraja Festival. Pasalnya, event ini dapat menjadi wadah yang istimewa buat mereka yang ingin tampil memperkenalkan karyanya.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

5 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

5 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

5 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

6 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

6 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago