Categories: TechnoTravel

Menjadi Ekosistem Digital Pariwisata Berkelanjutan, Villanesia Aplikasi Sewa Akomodasi Hadir di 10 Destinasi

Saatnya Bali bangkit kembali. Untuk itu ia berharap, aplikasi ini kedepannya mampu memberikan informasi yang dapat dipercaya dan memudahkan para pengguna untuk melakukan perjalanan ke Indonesia.

Sementara itu Ode Dede, Director of Sales dari Alex Villa Management menambahkan, sebagai pengelola villa yang sedang mencoba meraih momentum kembalinya industri pariwisata setelah pandemi Covid-19, kerap dibebani biaya-biaya pemasaran yang lumayan mencekik dari aplikasi pemesanan akomodasi yang ada.

Baca Juga : Upaya Bersama Harus Dilakukan Agar Kunjungan Wisatawan Meningkat, Ini Caranya

“Kami merasa gembira dengan kehadiran Villanesia yang diharapkan mampu bersaing dengan aplikasi sejenis lainnya serta memberikan keuntungan yang lebih kompetitif bagi pemilik villa,” ujarnya.

Aplikasi Villanesia yang sudah bisa diunduh melalui Google Playstore dan App Store, menargetkan setidaknya 2.000 pengguna per tahun akan menggunakan aplikasinya dan 800 pemilik villa dan properti wisata di Indonesia. Adapun jenis akomodasi yang terdapat di Villanesia; villa, cabin, campervan, kapal phinisi dan lainnya.

Baca Juga : Terungkap, Begini Tantangan dan Tren Pariwisata Indonesia Tahun Depan

Eko Mardianto, Product Manager Villanesia menambahkan, banyak kemudahan dalam aplikasi ini, baik bagi pemilik akomodasi maupun wisatawan. Diantaranya, melakukan pemesanan, metode pembayaran dan dukungan penuh dari pihak manajemen. (*)

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago

Pameran MWWTE 2024: Bukti Perkembangan dan Inovasi Medical Wellness dan Tourism

WARTAEVENT.com - Jakarta. Enhaiier Corporation, bekerja sama dengan KIA (Karya Inovasi Asia) dan GTO, telah sukses menggelar Medical and Wellness… Read More

6 days ago