Categories: Festival

Menjadi Hajatan Musik Lintas Genre, Festival Pasar Musik Boyong 120 Musisi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pada minggu ke-dua, bulan Februari penikmat musik akan disuguhkan konser bertajuk Festival Pasar Musik yang diselenggarakan oleh Nada Nuansa Nusantara.

Dalam Festival Pasar Musik akan ada tujuh panggung untuk kerian hajatan tahunan rakyat dari tanggal 10,11,12 Februari 2023 mendatang di Gambir Expo, Jakarta International Expo (JIExpo).

Baca Juga : Tampil dalam Konser Musik ‘LUMINOUS’, BCL Bawakan 9 Lagu di Summarecon Mall Kelapa Gading

Pihak penyelenggara Festival Pasar Musik pun mengklaim memboyong 120 musisi dan group musik lintas genre dengan nama besar di blantika musik tanah air. Sebut saja beberapa diantaranya, The Changcuters, ShaggyDog, Letto, Ndarboy Genk, Kahitna.

Tak hanya group musik yang bakal memberikan kerian, para solo vocal pun siap menyuguhkan tontonan menarik, ada Rosa, Dewi Persik, Nasar, Feby Putri, Danila, hingga Rizky Febian.

Hafiz, Project Manager Pasar Musik dalam keterangan pers yang diterima redaksi menyampaikan, karena hausnya akan hiburan musik, maka festival musik menjadi salah satu event yang sangat digemari.

Baca Juga : Ini Jadwal dan Tempat Konser Jikustik di Akhir Tahun

Nada Nuansa Nusantara selaku promotor ingin memenuhi tingginya animo masyarakat terhadap festival musik. Untuk itu digelarlah Festival Pasar Musik.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

9 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

9 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

10 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

1 day ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago