Categories: FestivalKuliner

Menoreh Food Festival 2025: Mie Kemebul Gratis dan Kolaborasi Lintas Sektor Meriahkan Kulon Progo

Menambah keseruan event, Bupati Kulon Progo, Agung Setiawan dan Wakil Bupati, Ambar Purwoko ikut terjun langsung ke dapur terbuka bersama Celebrity Chef Muto, yang dikenal dari berbagai program televisi nasional.

Kehadiran para pemimpin daerah di arena masak ini menjadi simbol kuat dukungan pemerintah terhadap sektor kuliner dan pariwisata.

Baca Juga : Enam Menu Kuliner Tradisional “Rasa Nusantara: KemBali ke Nusa” Hadir di Spoonful All Day Dining

General Manager MORAZEN Yogyakarta, David Priambowo, yang juga ikut serta dalam proses memasak. Ia menegaskan komitmen MORAZEN dalam mendukung perkembangan UMKM dan pariwisata lokal.

“Kolaborasi ini adalah bentuk nyata kontribusi kami untuk mengangkat potensi daerah. Industri perhotelan memiliki peran penting dalam membangun koneksi yang kuat antara budaya, masyarakat, dan wisata,” kata David.

Lebih dari sekadar festival makanan, Menoreh Food Festival 2025 menjadi ruang kolaboratif yang mempererat hubungan antara masyarakat, pemerintah, dan pelaku usaha.

Baca Juga : Sarirasa Group Melalui Pantura Ungkap Kembali Perjalanan Rasa Jawa yang Terlupakan

Event ini berhasil memperlihatkan bagaimana potensi kuliner lokal bisa menjadi kekuatan untuk mendorong pariwisata berkelanjutan di Kulon Progo. (*)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Wartamedia Network WhatsApp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029Vb6hTttLSmbSBkhohb1J Pastikan kalian  sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago

Vivere Hotel Hadirkan Semarak Akhir Tahun Bernuansa Budaya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More

4 days ago

Presiden Tegaskan Peran PTS di Era Indonesia Emas 2045

WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More

4 days ago

Ritual Harmonic Release, Meditasi Kota yang Menenangkan Jiwa

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More

5 days ago

Rasakan Pesona Arabia: Travel Fair yang Bikin Hatimu Terpesona

WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More

5 days ago