Categories: Event

Menparekraf Sandiaga Uno, Resmikan Workshop KaTa Kreatif 2024 Ini Harapannya

“Sehingga para pelaku ekonomi kreatif yang terpilih ini mampu mengembangkan produk-produk dan karya kreatifnya di kota/kabupaten yang sudah terpilih,” lanjut Hariyanto.

Sementara itu, Direktur Infrastruktur Ekonomi Kreatif Kemenparekraf, Oneng Setya Harini, mengungkapkan melalui workshop ini pihaknya juga akan mendampingi para peserta untuk memperoleh akses promosi dan permodalan secara mudah.

Baca Juga : Multiplier Effect dari Event F1Powerboat Tahun Ini Diharapkan Naik 20-25 Persen

“Kami akan bekerja sama juga dengan teman-teman di D4 (Kedeputian Bidang Industri dan Investasi) untuk bagaimana UMKM yang sudah kita coaching ini bisa terus berkembang,” katanya.

Pada tahun ini juga akan menambah satu sesi coaching clinic yang merupakan pendampingan kepada kabupaten/kota khususnya para pemangku kepentingan terkait (ABCGM) untuk naik kelas dalam program Pengembangan Kabupaten/Kota Kreatif Indonesia.

Baca Juga : Menparekraf: Penyelenggaraan KEN 2024 Harus Berikan Multiplier Effect ke Masyarakat

Bagi pelaku ekraf yang ingin berpartisipasi dapat mengetahui informasi pelaksanaan workshop melalui akun Instagram @katakreatifid. (*)

  • Editor : Fatkhurrohim
  • Photo : Birkom Kemenparekraf

Page: 1 2

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago