News

Pahami Makna Perdamaian Agar Intoleransi dan Sparatisme Hilang

Dan pada saat itu Muhammad Bisri Ihwan, langsung memberikan jawaban, terjadinya gerakan intoleran dan sparatisme dikarenakan para pelaku belum mengenal Indonesia dengan baik, sehingga mereka hanya berfokus untuk menghancurkan. 

Cara terbaik untuk meminimalisir hal ini adalah dengan menyeimbangkan keadaaan, kebencian yang muncul harus kita seimbangkan dengan perdamaian. Perdamaian dapat kita ciptakan dengan meningkatkan kualitas pendidikan. 

Dengan demikian akan semakin banyak generasi muda yang terdidik dan memahami makna dari perdamaian. Selanjutnya generasi muda itulah yang akan menyebarkan semangat dan ilmu terkait dengan perdamaian dunia pada lingkungan sekitar.

Tujuan utama Kementerian Komunikasi dan Informatika menggelar webinar Literasi Digital ini karena diharapkan masyarakat Indonesia pada akhir tahun ini mencapai 10 juta orang terliterasi dan diharapkan meningkat menjadi 50 juta orang di tahun 2024 mendatang.

Literasi Digital yang mengakat tema besar Indonesia Makin Cakap Digital ini membahas 4 pilar utama Literasi Digital yakni, budaya bermedia (digital culture), aman bermedia (digital safety), etis bermedia (digital ethics) dan cakap bermedia digital (digital skills). [*]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *