Categories: ExhibitionM I C E

Pameran IFRA in Conjunction with ILE Tahun Ini Bakal Menjadi Solusi Buka Peluang Usaha Sendiri

IFRA Hybrid Business Expo in conjunction with Indonesia Licensing Expo (ILE) 2022 menargetkan 30.000 pengunjung dan menargetkan dikunjungi lebih dari 40 negara baik hadir secara offline/virtual sebagai partisipan serta diikuti lebih dari 350 brands selama penyelenggaraan berlangsung.

IFRA in conjunction with ILE 2022 sebagai wadah pameran lisensi dan waralaba tahunan yang terus berkembang dan berinovasi ikut mendorong roda perekonomian nasional khususnya memajukan sektor lisensi dan waralaba di Indonesia dengan menghubungkan ribuan pemilik bisnis, pengusaha, dan investor.

Baca Juga : Ayo Manfaatkan Peluang Bisnis Waralaba dan Lisensi di IFRA Hybrid Business Expo

“Melalui pameran ini menjadi waktu yang tepat untuk menemukan potensi bisnis dari seluruh Indonesia dan mancanegara serta menjadi peluang sekaligus pengembangan bisnis lisensi dan waralaba dalam upaya membuka lapangan pekerjaan dan pemulihan ekonomi nasional,” ujar Susanty Widjaya, CFE., Ketua Umum ASENSI.

Melalui tagline “Saatnya Jadi Pengusaha” mengajak publik dari berbagai kalangan untuk bergabung bersama di IFRA in conjunction with ILE 2022sebagai wadah inovatif menemukan peluang bisnis, mengembangkan bisnis dan memperluas jaringan bisnis lisensi dan waralaba baik melalui sektor pasar domestik maupun mancanegara.

Baca Juga :

“Sebagai platform terpercaya, IFRA in conjunction with ILE 2022 dapat membantu franchisor untuk memperluas pengembangan bisnis serta mempermudah para licensor untuk menemukan peluang bisnis yang menjanjikan,” ujar Raenita, Project Manager IFRA in conjunction with ILE 2022. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago