Categories: Lifestyle

Papaya Fresh Gallery, Supermarket Pertama di Indonesia Gunakan Pendingin Ruangan Ramah Lingkungan

WARTAEVENT.com – Bekasi. Papaya Fresh Gallery menjadi supermarket pertama di Indonesia yang menggunakan pendingin ruangan ramah lingkungan. Hal ini dikarena supermarket tersebut menggunakan Solstice N40, kimia refrigerant hemat energy dari Honeywell.

Selain diklaim sebagai ramah lingkungan teknologi Solstice N40 pun diklaim memiliki potensi pemanasan global (GWP) yang sangat rendah.

Dengan mengaplikasikan Solstice N40 dari Honeywell di seluruh cabangnya di Indonesia membantu Papaya Fresh Gallery mengurangi konsumsi energy mesin pendingin 10 persen lebih rendah dibandingkan dengan refrigerant R-404A yang digunakan saat ini.

Baca Juga : Deliveree Memperkenalkan Aplikasi Belanja Sayur Online

Berbasis teknologi hydrofluoroolefin (HFO), Solstice N40 memiliki nilai GWP 68 persen lebih rendah dibandingkan pendingin hydrofluorocarbon (HFC) seperti R-404A. 

Dengan Solstice N40, konsumsi energi juga lebih sedikit dan efisien dibandingkan sistem pendinginan dengan menggunakan teknologi HFC. 

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Paramount Enterprise Rayakan HUT ke-18 dengan Paramount Fun Color Run

WARTAEVENT.com – Gading Serpong. PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) merayakan ulang tahun ke-18 dengan semangat yang penuh rasa syukur… Read More

3 hours ago

RSIA Grand Family dan Family Bergabung dengan Eka Hospital Group, Perkuat Layanan Kesehatan Ibu dan Anak

WARTAEVENT.com – Jakarta. RSIA Grand Family dan Family resmi bergabung dengan Eka Hospital Group, memperkuat komitmen dalam memberikan layanan kesehatan… Read More

12 hours ago

SunBite Sunday #4 di de Braga by ARTOTEL: Festival Kuliner Eco-Friendly dengan Brand Lokal

WARTAEVENT.com – Bandung. Setelah sukses menarik lebih dari 4.050 pengunjung dalam event sebelumnya, SunBite Sunday kembali hadir dengan edisi ke-4… Read More

2 days ago

Klaten Etno Jazz Sawah 2024: Festival Musik yang Menyatukan Alam dan Kearifan Lokal di Tengah Sawah

WARTAEVENT.com – Klaten. Festival Klaten Etno Jazz Sawah 2024 sukses digelar di Desa Ponggok, Polanharjo, Klaten, Minggu, (17/11/2024). Dengan latar… Read More

2 days ago

Bertemu di ASEAN Youth Fellowship 2024, 44 Pemimpin Muda Berkolaborasi untuk Masa Depan

WARTAEVENT.com – Singapura. Sebanyak 44 pemimpin muda dari 10 negara anggota ASEAN serta Timor-Leste – yang untuk pertama kalinya berpartisipasi… Read More

2 days ago

Pakuwon Mall Bekasi Jadi Pusat Perbelanjaan Terlengkap di Kota Bekasi

WARTAEVENT.com – Bekasi. Pakuwon Mall Bekasi, mal terbaru yang dikelola oleh PT Pakuwon Jati Tbk melalui anak perusahaannya PT Grama… Read More

2 days ago