WARTAEVENT.com – Bekasi. Papaya Fresh Gallery menjadi supermarket pertama di Indonesia yang menggunakan pendingin ruangan ramah lingkungan. Hal ini dikarena supermarket tersebut menggunakan Solstice N40, kimia refrigerant hemat energy dari Honeywell.
Selain diklaim sebagai ramah lingkungan teknologi Solstice N40 pun diklaim memiliki potensi pemanasan global (GWP) yang sangat rendah.
Dengan mengaplikasikan Solstice N40 dari Honeywell di seluruh cabangnya di Indonesia membantu Papaya Fresh Gallery mengurangi konsumsi energy mesin pendingin 10 persen lebih rendah dibandingkan dengan refrigerant R-404A yang digunakan saat ini.
Baca Juga : Deliveree Memperkenalkan Aplikasi Belanja Sayur Online
Berbasis teknologi hydrofluoroolefin (HFO), Solstice N40 memiliki nilai GWP 68 persen lebih rendah dibandingkan pendingin hydrofluorocarbon (HFC) seperti R-404A.
Dengan Solstice N40, konsumsi energi juga lebih sedikit dan efisien dibandingkan sistem pendinginan dengan menggunakan teknologi HFC.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Merak. Guna memastikan pelayanan penyeberangan yang prima selama periode libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, Direktur Utama… Read More
WARTAEVENT.com – Gading Serpong. PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) merayakan ulang tahun ke-18 dengan semangat yang penuh rasa syukur… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. RSIA Grand Family dan Family resmi bergabung dengan Eka Hospital Group, memperkuat komitmen dalam memberikan layanan kesehatan… Read More
WARTAEVENT.com – Bandung. Setelah sukses menarik lebih dari 4.050 pengunjung dalam event sebelumnya, SunBite Sunday kembali hadir dengan edisi ke-4… Read More
WARTAEVENT.com – Klaten. Festival Klaten Etno Jazz Sawah 2024 sukses digelar di Desa Ponggok, Polanharjo, Klaten, Minggu, (17/11/2024). Dengan latar… Read More
WARTAEVENT.com – Singapura. Sebanyak 44 pemimpin muda dari 10 negara anggota ASEAN serta Timor-Leste – yang untuk pertama kalinya berpartisipasi… Read More
Leave a Comment