“Posisi Indonesia naik 12 peringkat (TTDI), ini pertama kali kita melewati Thailand dan Malaysia. Juga pariwisata kita mendapatkan apresiasi karena kita bisa melewati pandemi dengan protokol kesehatan, vaksinasi, juga kebangkitan pariwisata berbasis kualitas dan berkelanjutan,” kata Sandiaga.
Wali Kota Blitar, Santoso, menjelaskan salah satu misi yang tercantum dalam RPJMD Kota Blitar adalah berdikari secara ekonomi yang berorientasi pada ekonomi kreatif, pariwisata, dan perdagangan berbasis digital.
Baca Juga : KATCHAFEST Pecah.!! TT Beach Club Bangkitkan Pariwisata Bali Kembali dan Siap Hadir Lebih Spektakuler
“Di antaranya penataan kawasan Geosite Pantai Klayar, Pantai Srau, Pantai Pancer Dorr, pengembangan wisata kompleks makam Bung Karno, Perjuangan PETA, dan Kampung Wisata Kreatif,” kata Santoso.
Hal senada disampaikan Plt. Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan. Ia mengatakan, pihaknya akan mendeklarasikan Kabupaten Bandung Barat sebagai “The Beauty of Priangan” yang didukung dengan pelaksanaan sejumlah event mulai dari Bandung Barat Triathlon, jadul festival, kuliner nusantara, dan jazz festival.
Baca Juga : Event FTNTWA Usung Ekowisata Untuk Healing dan Recovery
“Kami ingin Bandung Barat menjadi destinasi pariwisata kelas dunia. Ke depan kami juga ingin mendorong anak muda untuk terjun sebagai pelaku ekonomi kreatif,” kata Hengky Kurniawan. [*]
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ketika piring berhenti sekadar menampung makanan dan mulai bercerita, itulah momen yang ingin disajikan Mulyana—lebih dikenal sebagai… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. “Selama 10 tahun terakhir ini, peranan Indonesia di kawasan Pasifik semakin meningkat. Kita harapkan pengaruh Indonesia dirasakan… Read More
WARTAEVENT.com – Surabaya. Aura panggung sore itu terasa berbeda. Bukan hanya karena deretan anak-anak usia 6–9 tahun tampil percaya diri… Read More
WARTAEVENT.com – Surabaya. Satu lagi putri daerah siap unjuk gigi di panggung nasional. Claire Stevanie Sugianto, remaja putri asal Surabaya,… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Kopi Internasional, Panorama Media dijadwalkan menggelar pameran Café Brasserie Expo Indonesia (CBEI) 2025 pada… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Pernikahan adalah momen sekali seumur hidup. Bagi pasangan yang mendambakan hari istimewa dengan sentuhan elegan, Fairmont Jakarta… Read More
Leave a Comment