Categories: Lifestyle

Pertegas Lagi Aturan ke Anak dalam Memanfaatkan Internet

WARTAEVENT.com – Jombang. Tidak seluruhnya konten di yang ada di internet atau dunia maya bermanfaat dan sesuai untuk anak-anak. Alih-alih ingin dapat informasi malah membahayakan anak.

Perlu upaya tegas sebagai orang tua untuk menyaring setiap informasi yang akan diasup oleh anak-anak dalam gadgetnya. Agar tidak mengakibatkan kecanduan yang berdampak tidak mau bersosialisasi dengan teman sebaya di lingkungan.

Hal ini ternyata menjadi bahasan seriusan dalam webinar Literasi Digital yang diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika pada hari ini Kamis (03/06/2021) di Kabupaten Jombang, Jawa Timur, dan diikuti oleh 246 peserta.

 Vivid Sambas, ST. MMT yang menjadi salah satu narasumber dalam webinar ini menyatakan, kuncinya adalah jadikan internet tersebut bersifat netral. 

Bagaimana kita memanfaatkan internet, apakah itu secara positif atau tidak yang dapat memfilter konten-konten tersebut. Jika sebagai orangtua, gunakanlah teknik sharenting dan family link sebagai bentuk controlling pada anak. 

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

AQUA Elektronik Luncurkan Kulkas Terbaru Magic Neo dengan Teknologi BEST

WARTAEVENT.com – Jakarta. AQUA Elektronik terus memperkuat komitmennya dalam mengedepankan inovasi dengan merilis kulkas terbaru, Magic Neo Series, yang dilengkapi… Read More

6 hours ago

Kolaborasi Kemenparekraf dan FPTI untuk Tingkatkan SDM Wisata Panjat Tebing

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) dalam implementasi Standar… Read More

8 hours ago

Runer, Catat Ini Jadwal dan Cara Daftar Taiwan Excellence Happy Run 2024 di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Taiwan Excellence Happy Run 2024 akan kembali diselenggarakan di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, pada Minggu,… Read More

18 hours ago

Ini Harga Pertunjukan Udara di Bali International Airshow 2024

WARTAEVENT.com – Bali. Pameran Bali International Airshow 2024 (BIAS) resmi dibuka, Rabu, (18/9/2024), oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi,… Read More

19 hours ago

Universitas Terbuka Umumkan Juara 6 Besar Finalis Lomba Esai Nasional

WARTAEVENT.com – Jakarta. Universitas Terbuka (UT) mengumumkan 6 besar finalis Lomba Esai Nasional 2024 untuk seluruh siswa dan siswi SMA/SMK/MA… Read More

22 hours ago

Libur Panjang Maulid Nabi 2024: 43.096 Penumpang dan 11.080 Kendaraan Kembali dari Sumatera ke Jawa

WARTAEVENT.com – Lamsel. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan dalam mengelola arus balik selama libur panjang peringatan Maulid Nabi… Read More

1 day ago