wartaevent.com – Jakarta. Merayakan hari Lingkungan Hidup Sedunia yang jatuh pada hari ini 5 Juni, Lenovo meluncurkan ransel laptop edisi terbatas yang terbuat dari 83 persen bahan daur ulang dan diproduksi dengan polyester daur ulang yang setara dengan 34 botol air plastik.
Ransel ini bersertifikasi GRS—memastikan bahwa bahan daur ulang yang digunakan diambil dari sumber bertanggung jawab dan diproses dengan dampak pada lingkungan yang minimal.
Baca Juga : Youtuber Saaih Halilintar Pilih Tas Skybags Karena Sesuai Gayanya
Ransel laptop buatan Lenovo dengan nama Eco Pro Backpack ini hadir bersama dengan pilihan aksesori lainnya, seperti keyboard nirkabel, workstation docks dan travel hum yang berkelanjutan dan diproduksi dengan bahan daur ulang.
Eco Pro Backpack Lenovo telah tersedia di Australia, Hong Kong, Indonesia, Korea, Malaysia, Selandia Baru, Filipina, Singapura Taiwan, Thailand dan Vietnam ini di banderol dengan harga Rp1.191.000. klik disini untuk cara mendapatkannya. [*]
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More
Leave a Comment