WARTAEVENT.com – Jakarta. Tidak terasa satu tahun sudah Horison Suite & Residences Rasuna – Jakarta hadir serta memberikan pelayanan serta kenyamanan bagi para tamu dan akan terus berusaha sebaik mungkin untuk terus membuat tamu nyaman dan berkesan menginap dan membuat acaranya di hotel Horison Rasuna.
Kondisi pandemi covid-19 yang masih berlangsung hingga saat ini, bukan menjadi halangan untuk Horison Suites & Residences Rasuna untuk terus meningkatkan pelayanan dengan mengutamakan protokol kesehatan yang diterapkan dalam kegiatan melayani tamu – tamu hotel.
Baca Juga : Keris Penebar Petaka, Menjadi Lakon Battle Budaya Jawa – Betawi dalam Kemasan Kabaret
Perayaan hari jadi 1 tahun ini sedikit berbeda dikarena masih dalam keadaan Pandemi Covid-19, kegiatan ceremonial yang melibatkan banyak orang ditiadakan dahulu, demi menjaga keselamatan dan kenyamanan banyak pihak.
Asep Saepudin, General Manager Horison Rasuna menyampaikan, tema anniversary tahun ini yaitu One Team One Vision One Champion, dimana kita ingin menunjukkan bahwa perbedaan apapun tidak akan menghalangi kita sebagai team untuk menuju ke satu tujuan yang sama, satu visi untuk hotel menjadi pemenang.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment