Categories: Hotel

Rayakan Hari Jadi ke-4, Ini yang Dilakukan oleh @Home Premiere Timoho by Horison Yogyakarta

Kemudian di tanggal 25 Agustus 2022, Hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta bersama dengan PMI Kabupaten Bantul menggelar kegiatan Donor Darah. Menurut Human Resources Manager Hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta, Agung Nugroho kegiatan Donor Darah ini adalah sebuah bentuk pengabdian dan kepedulian terhadap lingkungan.

“Kesadaran berdonor darah ini perlu terus ditumbuhkan, selain dapat membantu mereka yang sangat membutuhkan darah, donor darah juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh kita. Donor darah dapat menjaga sirkulasi darah, sekaligus mengetahui tekanan darah yang normal dan tidak normal,” ujarnya.

Baca Juga : Pertama di Provinsi Banten, Junior Chef Banten Digelar di Horison Altama Pandeglang

Dilanjutkan pada hari Senin, 29 Agustus 2022, Hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta juga mengadakan training bagi para karyawan hotel. Mengundang dua pemateri yang sudah piawai di bidangnya, Dr. Ayu Cornelia, seorang konsultan marketing dan public relations serta Ratu Patimasang, Marketing Communication Director PT. Metropolitan Golden Management (Horison Hotels Group).

Training yang diikuti oleh seluruh karyawan hotel tersebut, selain untuk meningkatkan produktifitas, dan etos kerja para karyawan, diharapkan juga dapat menambah keahlian baru dan menambah inovasi serta kreatifitas para karyawan hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta.

Baca Juga : 3 Pilihan Akomodasi dari Horison Hotel untuk Staycation Tak Jauh dari Jakarta

Puncak acara dari rangkaian perayaan ulang tahun ke-4 Hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta ini bertempat di Santan Restaurant, acara ini dihadiri oleh beberapa tamu undangan VIP serta seluruh karyawan hotel @HOM Premiere Timoho Yogyakarta.

Page: 1 2 3

wartaeventadmin

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago