Categories: Hotel

Rayakan Natal dan Tahun Baru, ARTOTEL Casa Kuningan Hadirkan Promo Eksklusif ‘Cheeky Santa’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Rayakan semangat hari Natal dan menyambut Tahun Baru, ARTOTEL Casa Kuningan hadirkan promo eksklusif ‘Cheeky Santa’ yang berlokasi di BART Kuningan.

Spesial di BART Kuningan menawarkan para pelanggan untuk menikmati kebahagiaan Natal dengan Promo Minuman ‘Cheeky Santa’. Nikmati promo minuman Cheeky Santa, mulai dari Rp69.000.

Baca Juga : Sambut Pergantian Tahun, Grand Sahid Jaya Jakarta Undang KLa Project

Promo spesial ini menawarkan berbagai mocktail dan cocktail yang menarik, yaitu Cocktail Santa Cobbler minuman menarik ini dengan campuran Bourbon Whiskey Sherry, Raspberry syrup, Orange, Pineapple.

Selanjutnya, bagi para tamu yang tertarik akan minuman yang terbuat dari rum dapat mencoba “Rum-tastic” Dark Rum, Chocolate Liq, Whole egg dan Sugar, tak kalah unik minuman “Winter Rumbullion flip”.

Promo ini dengan hasil dari gabungan Rumbellion syrup, Coffee , Ginger, Cream dan Milk. yang menambah cita rasa Natal, dan juga terdapat “Herby Sour,” “Jingles Blinders,” dan “Snowy Delight” yang mana kreasi disajikan dengan sempurna, menawarkan pengalaman yang menyenangkan dan meriah untuk semua tamu.

Baca Juga : Merayakan Pergantian Tahun Baru, The Alana Hotel & Conference Center Sentul City Hadirkan Band Gigi

Khusus untuk La Gazette All Day Dining menawarkan hampers natal yaitu Nouvelle Bundle sebuah rangkaian kuliner dengan cita rasa penuh semangat Natal.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

3 minutes ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

1 day ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago