WARTAEVENT.com – Jakarta. Program Studi MICE PNJ (Politeknik Negeri Jakarta) akan menyelenggarakan rangkaian pre-event bertajuk Eupopria Mini Market, di Bagi Kopi – Kemang Utara, Jakarta Selatan, pada tanggal 24–25 Mei 2025.
Pre-event Eupopria Mini Market merupakan rangkaian kedua menuju puncak event Eupopria 2025, yang akan diselenggarakan pada 14–15 Juni 2025 mendatang di M Bloc Creative Hall, Jakarta.
Baca Juga : Prodi MICE PNJ Sukses Menggelar Event Craftopiart Exhibition 2024 “Berkarya Bersama”
Mengangkat tema Locally Made, Globally Played, Eupopria Mini Market menghadirkan kolaborasi antara karya dan semangat lokal dengan kemasan berjiwa global.
Event ini akan diramaikan oleh workshop bersama pelaku UMKM lokal seperti Paracord Charm bersama Sollana.ID, dan Pipe Cleaner Bouquet bersama Beauty Hazel Florist, dengan sentuhan khas Fandom SEVENTEEN.
Baca Juga : Prodi MICE PNJ Selenggarakan Pameran KIDS DAY OUT 2023, Ini Rangkaian Pre Eventnya
Tak hanya itu, pengunjung juga dapat menikmati sesi karaoke (Noraebang) dan nonton bareng “B-DAY PARTY: BURST Stage” dalam program Forever Your Diamond: SEVENTEEN 10th Anniversary Project.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment