Categories: News

Saatnya Berkonten sesuai Etika

WARTAEVENT.com – Blitar. Media sosial memiliki tren yang sllih berganti setiap harinya. Hal ini membuat kreator harus memiliki segudang ide untuk membuat konten. 

Begitupun saat kita ingin menjadi kreator, harus mengikuti tren. Misalnya, konten menghibur yang tersebar di berbagai platform. Selain itu ada konten inspiratif, konten informatif, dan konten edukatif.

“Selaku konten kreator, kita harus memperhatikan etika-etika digital,” ujar Fitrianatsany, Dosen IAIN Tulungagung dalam webinar Gerakan Nasional Literasi Digital 2021 di Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Jumat (03/12/2021)

Etika merupakan suatu ilmu yang membicarakan masalah, perbuatan, atau tingkah laku manusia yang dinilai baik dan buruk. Etika digital ialah kemampuan individu dalam menyadari, mencontohkan, menyesuaikan diri, merasionalkan, mempertimbangkan, dan mengembangkan tata kelola etika digital di kehidupan sehari-hari. 

Ia menjelaskan, etika digital sering disebut sebagai etika kontemporer. Dalam etika kontemporer menyangkut tata cara kebiasaan dan budaya yang berkembang karena teknologi memungkinkan pertemuan sosial budaya secara lebih luas dan global. Penggunaan etika digital ini memiliki berbagai manfaat seperti membangun personalbranding, memastikan kebenaran berita, menghindari SARA atau bullying, dan sebagai etika berkomunikasi serta pembatasan informasi pribadi untuk dibagikan. Di internet kita harus pandai memilah informasi positif dan negatif.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

19 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

19 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

20 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

1 day ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

4 days ago