WARTAEVENT.com – Jakarta. Survey yang dilakukan oleh Manulife sejak setahun pandemi Covid-19 menyatakan bahwa masyarakat Indonesia kini semakin aktif dalam mengelola kesehatan diri dan keuangan, termasuk dalam mendapatkan perlindungan asuransi dan merencanakan masa pensiun sebagai bagian dari persiapan menghadapi danpak jangka panjang pandemi.
Hasil survey “Manulife Asia Care Survey” yang melibatkan 4.000 responden di seluruh Asia yang telah memiliki polis asuransi ini pun menyoroti isu-isu utama bagi nasabah serta prioritas dan aspirasi hidup mereka. Di antara seluruh responden, terdapat 519 responden dari Indonesia.
Baca Juga : Jumlah Pengangguran Meningkat, DPLK Manulife Serukan Persiapan Hari Tua
Ryan Charland, Presiden Direktur & CEO Manulife Indonesia, mengatakan, di Indonesia, Manulife melihat minat yang tinggi terhadap perlindungan kesehatan dan perencanaan pensiun selama pandemi. Manulife pun memahami di tengah situasi yang menantang ini, masyarakat ingin dapat lebih mengendalikan kondisi kesehatan serta kemapanan finansialnya.
“Berbekal pengalaman dan keahlian Manulife, kami menyediakan rangkaian solusi komprehensif meliputi MiUltimate Health Care untuk perlindungan kesehatan, MISSION dan MISSION Syariah untuk perlindungan kesehatan, jiwa maupun investasi untuk mendukung kebutuhan nasabah,” ujarnya.
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More
Leave a Comment