WARTAEVENT.com – Jakarta. Atas inovasi literasi keuangan online yang dilakukan dimasa pandemi Covid-19, Bank CIMB Niaga meraih penghargaan utama dalam kategori Sustainability di IDX Channel Anugerah Inovasi Indonesia 2021 di Jakarta, Kamis (19/08/2021) lalu.
CIMB Niaga dinilai dapat beradaptasi secara cepat dengan memanfaatkan teknologi digital untuk menunjang beragam aktivitas usaha. Termasuk dalam melayani nasabah dan komunitas seperti menyelenggarakan program literasi keuangan Ayo Menabung dan Berbagi (AMDB) serta Tour de Bank (TDB) melalui platform website secara online.
Baca Juga : Tanda Tangan Digital dari PrivyID Terintegrasi dengan 6 Bank Besar
Fransiska Oei, Direktur Compliance, Corporate Affairs and Legal CIMB Niaga mengatakan, CIMB Niaga bersyukur dan bangga atas penghargaan yang diberikan oleh lembaga independen IDX Channel.
Sejak awal pandemi, Bank CIMB Niaga secara agile menyesuaikan program-program yang sebelumnya dilakukan melalui tatap muka ke platform online. Adaptasi tersebut ternyata berdampak positif.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment