WARTAEVENT.com – Macau. TechNode dan Macau International Grand Event Promotion Association hari ini mengumumkan ajang perdana Beyond International Technology Innovation Expo bakal digelar pada (17/06/2021) mendatang di Venetian Macau.
Sebagai pusat perekonomian dunia yang baru, kawasan Asia Pasifik membutuhkan ajang internasional yang dapat memamerkan beragam teknologi termutakhir kepada dunia luar, serta menarik lebih banyak investasi dan kolaborasi dari pasar internasional.
Baca Juga : Pemerintah dan Komunitas MICE Taipei Meyakinkan Aman untuk Penyelenggaraan MICE Internasional
Beyond Tech Expo ini merupakan event pertama, digelar dua hari dan ditargetkan bakal ada 10.000 pengunjung dari berbagai dunia, 1.000 exhibitor yang tergabung dalam Fortune Global 500, perusahaan multinasional terkemuka, usaha rintisan yang tergolong unicorn dan usaha rintisan baru.
Pameran ini bakal menyajikan berbagai teknologi, mulai dari ilmu hayati hingga infrastruktur baru, aplikasi smart city, dan teknologi masa depan. Pihak penyelenggara acara juga akan mengundang lebih dari 500 perusahaan investasi global dan media internasional untuk mengikuti ajang tersebut.
WARTAEVENT.com – Jakarta. IMTM 2025 bukan sekadar pameran, melainkan wadah kolaborasi. Salah satu agenda utamanya, Table Top IMTM 2025, mempertemukan… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Di tengah hiruk pikuk pariwisata Bali yang semakin dinamis, Amarterra Villas Resort Bali Nusa Dua mengajak para… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Bintang NBA sekaligus ikon gaya, Shai Gilgeous-Alexander, akhirnya meluncurkan sepatu signature pertamanya: SHAI 001. Koleksi perdana ini… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Dunia golf Indonesia kini punya alasan baru untuk tampil lebih bergaya di lapangan. Golf House, retailer ternama… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah deretan kafe yang terus bermunculan di Gading Serpong, ada satu tempat yang terasa berbeda sejak… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Dari obrolan santai di antara empat sahabat, lahirlah sebuah perjalanan rasa yang kini berlabuh di Jakarta Selatan.… Read More
Leave a Comment