Categories: TravelTravel Story

Tak Mau Kalah dengan Sendratari Ramayana, Kulon Progo pun Persembahkan Bharatayudha di Gua Kiskendo

Untuk memenuhi nafsunya, maka Raja Mahesasura dibantu Lembusura dan pasukannya pun mengobrak-abrik kahyangan Keindran demi mendapatkan Dewi Tara.

Baca Juga : Menjelajah Sehari di Kulon Progo, Ini 3 Destinasi Alam yang Wajib Dikunjungi Karena Keindahannya

Dewi Tara yang tahu hendak diculik pun melakukan perlawanan ke Mahesasura dan Lembusura. Meskipun Dewi Tara bukanlah lawan tanding mereka. Sehingga Dewi Tara pun dapat diculik dari kahyangan dan dibawa ke gua Kiskendo.

Bhatara Indra Murka

Sementara itu, Bhatra Indra dari kahyangan Kaindran pun murka, karena Dewi Tara diculik oleh Mahesasura dan Jalasura. Maka Bhatara Indra pun meminta tolong ke Subali dan adiknya Sugriwa untuk menyelamatkan Dewi Tara.

Baca Juga : Sambut Presidensi G20, Pertemuan Khusus Menteri Bidang Kebudayaan Puluhan Seniman Muda Belajar Pada 2 Maestro Seni

Sebelum berperang, Subali berpesan ke Sugriwa, kalau yang keluar dari gua Kiskendo adalah cairan yang berwarna merah itu berarti Subali yang mati. Namun jika yang keluar adalah cairan berwarna putih berarti Mahesasura dan Lembusura yang mati.

Apabila Subali yang mati, Sugriwa diperintahkan untuk menutup gua Kiskendo dengan bebatuan besar.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago