Categories: TravelTravel Story

Tak Sekedar Perjalanan, Ini Misi dari ASIDEWI Java – Sumatera Overlands

Sementara di Provinsi Lampung, Tim Asidewi melakukan kegiatan Sekolah Penggerak Wisata yang diikuti oleh Pelaku Desa Wisata bersama Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata di beberapa desa di Lampung Barat, kegiatan dilakukan selama 3 hari penuh di setiap desa.

Materi Pelatihan SDM Desa Wisata pada kegiatan ini meliputi:

  • Pemetaan Partisipatif Potensi Sumber Daya Desa
  • Penguatan Kelembagaan Desa Wisata
  • Pemahaman dan Implementasi Sapta Pesona
  • Kepemanduan dan Storytelling Desa Wisata
  • Pengembangan Homestay
  • Digitalisasi Desa, Branding dan Pemasaran Desa Wisata

Adapun tujuan dari overlands kali ini adalah untuk menyemangati kembali pelaku desa wisata untuk kembali menggerakkan kegiatan pariwisata pasca pandemi sebagai pendorong pemulihan ekonomi nasional.

Baca Juga : Mewujudkan Desa Wisata dengan Transformasi Digital

Sementara kegiatan Sekolah Penggerak Wisata bertujuan memberikan pendidikan dan pemahaman bagi Pengelola Desa Wisata dan warga desa agar mampu mengembangkan potensi desanya sebagai pendorong ekonomi dan peningkatan kesejahteraan melalui sektor pariwisata, budaya dan ekonomi kreatif.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago