Categories: News

Tantangan Keamanan Digital di Medsos

WARTAEVENT.com – Batu. Ruang digital yang memberikan kebebasan bagi penggunanya berpotensi membuat orang bertindak etis dan tidak etis. Oleh sebab itu tantangan bagi warga digital adalah menjadi pengguna internet yang beradab agar bisa melawan hal-hal negatif yang tersebar di ruang digital. 

Aidil Wicaksono, Managing Director Kaizen Room, menyampaikan hari ini masyarakat tidak hanya menghadapi pandemi Covid-19, tetapi juga infodemi yaitu kondisi dimana informasi seputar pandemi berseliweran hingga sulit menguraikan mana informasi benar dan mana yang hoaks. Kondisi ini mempengaruhi tingkat pelaksanaan vaksinasi kepada masyarakat.

Hoaks seputar kesehatan dan pandemi Covid-19 banyak beredar di internet sehingga menutupi informasi yang sebenarnya. Infodemi semakin sulit terbendung karena hoaks disajikan seolah-olah sebagai serangkaian fakta. 

“Aktivitas digital akan sangat bahaya jika tidak diimbangi dengan literasi digital. Lebih-lebih sebaran hoaks tidak hanya berupa tulisan teks, tetapi juga gambar, hingga video,” ujar Aidil, dalam Webinar Gerakan Nasional Literasi Digital 2021 untuk wilayah Kota Batu, Jawa Timur, Rabu (01/12/2021).

Ia mengatakan, dengan literasi digital, akan membantu warganet untuk lebih kritis ketika menerima informasi. Warga digital dapat melakukan penelusuran gambar untuk mendeteksi sebuah informasi itu hoaks, caranya dengan menginput gambar melalui fitur Google Image Search. 

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Starlink dari SpaceX Perusahaan Besutan Elon Musk Janjikan Menjelajah ke Pelosok Terpencil

WARTAEVENT.com – Bali. Internet Starlink, layanan internet menggunakan satelit yang dikembangkan oleh SpaceX perusahaan teknologi asal Amerika Serikat milik Elon… Read More

2 hours ago

Upacara Segara Kerthi Tandai Pembukaan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali

WARTAEVENT.com - Bali. Filosofi air tampak saat digelarnya upacara Segara Kerthi. Upacara tersebut sebagai bentuk wujud rasa syukur umat manusia dalam… Read More

2 hours ago

Loic Fauchon Puji Indonesia Sebagai Tuan Rumah Terbaik Konvensi World Water Forum

WARTAEVENT.com – Bali. Saat membuka penyelenggaraan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali dari tanggl 18-25, Loic Fauchon, Presiden World… Read More

2 hours ago

Kali Kedua, adidas Originals dan KoRn Merilis Koleksi Kolaborasi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mengikuti kesuksesan kolaborasi sebelumnya di tahun 2023, adidas Originals dan band metal asal California, KoRn, kembali dengan… Read More

1 day ago

Mangkuluhur ARTOTEL Suite Gelar Pameran Tunggal Karya Seniman Ramrama Bertajuk ‘Harmony’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mangkuluhur ARTOTEL Suites kembali mempersembahkan pameran lukisan tunggal kaya akan warna baru dan menginspirasi bertajuk ‘Harmony, karya… Read More

1 day ago

Diplomasi Kopi: Memuliakan Harta Papua

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pertemuan informal antara para pebisnis kopi Papua dengan pejabat Kementerian Luar Negeri (Kemlu) dan para Duta Besar… Read More

1 day ago