Categories: EkonomiLifestyle

Telah 25 Tahun Berikan Pengalaman Berbelanja, Ranch Market Terus Berinovasi dan Menjaga Keseimbangan Lingkungan

Bertransformasi ke RANCH by Blibli Tiket Makin Banyak Benefit

PT Supra Boga Lestari, Tbk telah memiliki MyTRUST (TRUe STandard) sebagai program loyalty untuk pelanggan sejak tahun 2016. Seiring dengan perjalanan baru menuju transformasi dan fokus pada peningkatan kepuasan pelanggan.

Di tahun 2023 ini, Ranch Market telah tergabung pada Blibli Tiket Rewards. Ini merupakan upaya untuk menyatukan program loyalitas agar memberikan lebih banyak benefit kepada para pelanggan setianya.

Baca Juga : Lewat Lomba Lukis, Kao Indonesia Tanamkan Pesan Lingkungan Kepada Generasi Muda

“Program keanggotaan ‘MyTRUST’ telah bergan nama menjadi ‘RANCH by Blibli Tiket’. Dengan langkah baru ini, kami ingin menyampaikan rasa terima kasih ke para member setia yang selalu mendampingi kami,” urai Maria.

Dari Sampah ke Karya Seni ‘Tabur Daur’ Pecahkan Rekor MURI

Melengkapi kesempurnaan perayaan ke-25 tahun melayani pelanggaan secara paripurna, Ranch Market pun meraih Rekor MURI lukisan terbesar dari limbah sampah daur ulang.

Berakar pada konsep keterkaitan alam dan iklim, konsep karya seni ‘Tabur Daur’ ini memiliki akar yang berasal dari banyak tradisi dan mitologi dari seluruh dunia serta selaras di bawah konsep ‘Bapak Langit & Ibu Bumi’.

Baca Juga : Mengurangi Limbah Tekstil, Matahari Gandeng Asia Pacific Rayon

Bapak Langit dapat mewakili unsur-unsur langit, cuaca, dan hal-hal di atmosfer, sedangkan Ibu Bumi mewakili tanah, alam, dan kesuburan. Keduanya melengkapi satu sama lain dalam menjaga keseimbangan alam semesta.

Dengan mengintegrasikan konsep ‘Bapak Langit & Ibu Bumi’ ke dalam seni daur ulang, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga keseimbangan alam dan lingkungan melalui kegiatan daur ulang untuk masa depan yang lebih segar dan sehat. [*]

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

6 days ago

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

1 week ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

1 week ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

1 week ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

1 week ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

1 week ago