Categories: News

Temui Warga CIlincing, Jakarta, Ini yang Dilakukan Mensos Risma

Dalam kesempatan yang sama, Mensos menyerahkan bantuan yang terdiri dari bantuan Keserasian Sosial, Rumah Sejahtera Terpadu (RST), Asistensi Rehabilitasi Sosial (Atensi), bantuan aksesibilitas penyandang disabilitas, dan bantuan anak yatim piatu.

Bantuan Atensi untuk 144 orang berupa Kewirausahaan dan paket sembako senilai Rp308.445.500; bantuan anak yatim piatu untuk 105 anak dengan total Rp63.000.000 atau Rp600.000 per anak.

Baca Juga : Datang ke Malang, Kemensos Berikan Santunan Rp15 Juta ke Ahli Waris Tragedi Kanjuruhan

Sementara itu, bantuan mesin produksi bata hebel dari limbah cangkang kerang akan dimanfaatkan warga Kalibaru untuk menambah nilai ekonomi. Cangkang kerang yang diolah dapat digunakan sebagai pengganti kapur untuk kemudian menjadi bahan baku bata habel.

Sutardi, Sekretaris Karang Taruna Kalibaru menjelaskan, bahwa keberadaan limbah cangkang kerang terbentang di sepanjang pesisir tanggul yang berada pada setidaknya 5 RW di Kalibaru.

Baca Juga : Kemensos Dukung Penyusunan RUU Kesejahteraan Lanjut Usia

“Ini merupakan potensi besar di sini. Satu kubik membutuhkan sekitar 200 liter pasir dan 50 liter kulit kerang yang sudah diolah. Ini baru sampling yang kira-kira bisa menghasilkan 110-120 bata. Tergantung ukuran,” kata Sutardi menjelaskan. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago

Vivere Hotel Hadirkan Semarak Akhir Tahun Bernuansa Budaya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More

3 days ago

Presiden Tegaskan Peran PTS di Era Indonesia Emas 2045

WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More

4 days ago

Ritual Harmonic Release, Meditasi Kota yang Menenangkan Jiwa

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More

5 days ago

Rasakan Pesona Arabia: Travel Fair yang Bikin Hatimu Terpesona

WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More

5 days ago