Categories: EkonomiKuliner

Terus Berinovasi, Pointmeal by Komumeal Tawarkan Konsep Bisnis Kuliner yang Terus Berubah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Membangun bisnis kuliner memang tidak langsung semerbak harum rempah yang menjadi bumbu setiap kudapan. Kalaupun ada yang langsung meroket bisa dihitung dengan jari.

Saat pandemi Covid-19, bisnis kudapan ini bak jamur dimusim penghujan. Tumbuh dimana-mana. Jaringan internet menjadi jalur distribusi paling benar. Kedigjayaan media sosial laksana dewa yang selalu benar untuk mempromosikan hasil olahan makanan dan minuman.

Baca Juga : Naughty Olive, Tempat Rekomendasi untuk Me Time Bersama Keluarga, Hangout dan Jamuan Bisnis

Namun ketika pandemi Covid-19 mereda, tidak sedikit yang kembali ke habitat aslinya. Pola bisnis pun kembali absurd, seiring dengan kondisi pandemi yang terus membaik. Konsumen sekarang sudah mulai butuh kembali makan di ruang publik sambil bercengkerama dengan konsumen lainnya.

Pointmeal by Komumeal hadir disaat para pebisnis kuliner sudah mulai merasakan absurd. Kegamangan antara harus fokus pada jalur niaga online, atau meninggalkannya dan beralih ke jalan semula kala pandemi itu belum ada.

Perusahaan yang bekerja sama dengan PT POS Property ini menawarkan solusi jitu bagi para pelaku bisnis kuliner, khususnya makanan dan minuman siap santap sesuai perkembangan jaman saat ini.

Baca Juga : Menjadi Destinasi Baru di Yogyakarta, SASMAKA Dinning & Café Hadirkan Konsep Mediterania

Tiga racikan utama; dekat dengan perkantoran, dekat dengan perumahan, dan dekat dengan apartement menjadi bumbu paling penting ketika memilih lokasi yang akan dijadikan jalur distribusi ‘cuan’ bagi calon tenant atau jenama kuliner yang akan bermitra dengannya.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Merasakan Keunikan “Kopi Jos” Khas dari Yogyakarta di Toko Kopi Manusia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Toko Kopi Manusia memperkenalkan menu istimewa baru, "Kopi Jos", yang merupakan salah satu minuman kopi khas Yogyakarta… Read More

7 hours ago

RUPST MD Entertainment Bukukan Laba Rp95,3 Miliar Film Digital Berkontribusi Besar

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT MD Entertainment Tbk, sebelumnya bernama PT MD Pictures Tbk dengan kode saham FILM Jumat pekan lalu… Read More

10 hours ago

Sennheiser Group Meraih Kesuksesan di Tahun Fiskal 2023 dengan Pertumbuhan Pendapatan 12,7 Persen

WARTAEVENT.com – Jakarta. Sennheiser Group, spesialis internasional dalam solusi audio profesional, berhasil mencapai pendapatan sebesar 527,2 juta euro pada tahun… Read More

21 hours ago

Pizza Marzano Rayakan Hari Jadi ke-18 di Indonesia dengan Inisiatif CSR Penanaman Mangrove

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pizza Marzano merayakan ulang tahun ke-18 di Indonesia dengan langkah besar dalam pelestarian lingkungan melalui inisiatif Corporate… Read More

21 hours ago

Pameran Indofest Resmi Dibuka, Pengunjung Antusias Berburu Perlengkan Outdoor

WARTAEVENT.com – Jakarta. COS Event, kembali menggelar annual pameran Indonesia Outdoor Festival (Indofest) 2024, dari tanggal 4-7 Juli 2024 beertempat… Read More

2 days ago

Menuju Setengah Abad, Sarirasa Group Hadirkan Pagelaran Semesta Rasa dan Ekspansi Global

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menyongsong perayaan ulang tahun ke-50, Sarirasa Group menghadirkan presentasi yang unik dan out of the box perjalanan… Read More

2 days ago