Categories: EventTravel

TTC Indonesia Gelar Discover Philippines Hybrid Event by PDOT Ini Targetnya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kunjungan wisatawan asing ke Filipina memang belum dibuka. Meski demikian, Departemen Pariwisata Filipina (PDOT) terus menjalin komunikasi dengan berbagai travel agent, termasuk yang ada di Jakarta, Indonesia.

Hal ini terpantau dalam “Discover Philippines Hybrid Event by PDOT pada Kamis, (23/12/2021) di Ayana Midplaza Hotel, Jakarta, dimana TTC Indonesia dipercaya sebagai penyelenggaranya.

Baca Juga : Indonesia-Filipina Perkuat Kerja Sama Promosi Ekonomi Kreatif

Ddalam event “Discover Philippines Hybrid Event by PDOT ini, diikuti oleh 25 buyer dari Jakarta dan 11 seller dari Filipina. Mereka saling update situasi dan kondisi terkait pariwisata di masing-masing negaranya.

Sella Utami, PDOT Perwakilan Jakarta mengungkapkan, diselenggarakannya event ini untuk memfasilitasi travel operator yang ada di Filipina untuk saling bersilahturahmi dengan para travel agent dari Indonesia untuk saling melihat peluang kedepannya seperti apa dan bagaimana cara mempromosikan pariwisata Filipina setelah gerbang wisatawan internasional dibuka.

Baca Juga : Ada Angin Segar Dari ITTE 2018 di Filipina

“Selain pintu gerbang wisatawan internasional belum dibuka, pemberlakuan karantina pun menjadi salah satu alasan penting wisatawan untuk bepergian ke suatu negara. Ini penting, karena wisatawan akan merasa kurang efektif jika jumlah hari karantina lebih lama dibanding hari untuk mereka menikmati liburan,” terang Sella.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kali Kedua, adidas Originals dan KoRn Merilis Koleksi Kolaborasi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mengikuti kesuksesan kolaborasi sebelumnya di tahun 2023, adidas Originals dan band metal asal California, KoRn, kembali dengan… Read More

20 hours ago

Mangkuluhur ARTOTEL Suite Gelar Pameran Tunggal Karya Seniman Ramrama Bertajuk ‘Harmony’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mangkuluhur ARTOTEL Suites kembali mempersembahkan pameran lukisan tunggal kaya akan warna baru dan menginspirasi bertajuk ‘Harmony, karya… Read More

21 hours ago

Diplomasi Kopi: Memuliakan Harta Papua

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pertemuan informal antara para pebisnis kopi Papua dengan pejabat Kementerian Luar Negeri (Kemlu) dan para Duta Besar… Read More

1 day ago

Simak Ini Empat Menu Istimewa di Bulan Mei dari Meruorah Komodo Labuan Bajo

WARTAEVENT.com – Labuan Bajo. Bulan Mei ini, tim kuliner Meruorah Komodo Labuan Bajo kembali menghadirkan menu spesial yang akan memanjakan… Read More

2 days ago

ASTON Kemayoran Berkolaborasi dengan PMI Menggelar Donor Darah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Aston Kemayoran City Hotel bertanggung jawab terhadap komitmen berkelanjutan hotel untuk sosial dan kesejahteraan masyarakat. Untuk itu,… Read More

3 days ago

ARTOTEL Casa Kuningan Hadirkan Enam Menu Khas Jawa di Program Jelajah Nusantara

WARTAEVENT. Com – Jakarta. Dari Bulan Mei hingga Juni 2024, ARTOTEL Casa Kuningan kembali menghadirkan program ‘Jelajah Nusantara’. Masakan khas… Read More

3 days ago