Categories: News

Warganet Dihimbau Memilah dan Memilih Informasi yang Membahayakan Persatuan Bangsa

Multazam pun menambahkan, berhati-hati dalam membuka tautan, membersihkan jejak history atau jejak digital, dan menghindari Wi-Fi publik. “Biasakan log out akun, khususnya untuk platform media sosial ketika perangkat selesai digunakan,” pesan dia. 

Samsul Bahri, salah seorang peserta webinar, bertanya tentang cara menanggapi teman atau kerabat di media sosial yang anti Pancasila. 

Menanggapi hal tersebut, Muhammad Iqbal menyarankan untuk melakukan pendekatan persuasif dengan memberikan pemahaman agar tidak berkomentar yang menyerang Pancasila.

Program Literasi Digital mendapat apresiasi dan dukungan dari banyak pihak karena menyajikan konten dan informasi yang baru, unik, dan mengedukasi para peserta. Kegiatan ini disambut positif oleh masyarakat Sulawesi.[*]

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kemenparekraf Imbau Pengelola Destinasi Perkuat Protokol CHSE Sambut Lonjakan Wisatawan Libur Sekolah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menekankan agar pengelola destinasi dan sentra ekonomi kreatif di berbagai daerah… Read More

5 days ago

ASIDEWI Memoles Tiga Desa di Kabupaten Tana Tidung Hingga Masuk 50 Besar ADWI

WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Desa Wisata Indonesia (ASIDEWI) tahun ini mampu menghantarkan dua Desa Wisata baru dari Kabupaten Tana Tidung,… Read More

6 days ago

ASTON Kemayoran Kolaborasi dengan LSPR Jakarta Gelar Art Exhibition ‘Inner Child’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Aston Kemayoran City Hotel bersama dengan LSPR Jakarta mengadakan art exhibition bertema "Inner Child" dengan judul "Be… Read More

7 days ago

Lagi Nyari Jam Tangan dengan Fitur ‘Workout Log’ Simak Nih G-SHOCK Squad Seri GDB-300

WARTAEVENT.com – Tokyo. Casio meluncurkan GBD-300, produk terbaru dalam seri G-SQUAD untuk berolahraga sebagai bagian dari jam tangan tahan benturan… Read More

1 week ago

Komix Herbal Serahkan Hewan Kurban Sapi Limousin ke DKM BNN

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT. Bintang Toedjoe, melalui brand Komix Herbal, menyerahkan hewan kurban Iduladha 1445 Hijriyah kepada Dewan Kemakmuran Masjid Badan Narkotika Nasional… Read More

1 week ago

Extra Joss Serahkkan Hewan Kurban Iduladha ‘Laki Berqurban’

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT. Bintang Toedjoe melalui salah satu brandnya Extra Joss menunjukkan komitmennya pada nilai-nilai dan tradisi keberagamaan masyarakat dengan mendukung kegiatan… Read More

1 week ago