Categories: News

Warganet Dihimbau Memilah dan Memilih Informasi yang Membahayakan Persatuan Bangsa

WARTAEVENT.com – Parigi. Rangkaian Program Literasi Digital “Indonesia Makin Cakap Digital” di Sulawesi, yang diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia dan Siberkreasi bersama Dyandra Promosindo, dilaksanakan secara virtual pada hari ini Senin (27/09/2021) di Kabupaten Parigi, Sulawesi Tengah. 

Kolaborasi ketiga lembaga pada acara kali ini, tema yang diangkat adalah “Dakwah Ramah Perkuat Semangat Kebangsaan”. Dan diikuti oleh 551 peserta dari berbagai kalangan masyarakat.

Ada 4 narasumber pada sesi sesi webinar siang ini, di antaranya Project Coordinator Indonesia Knowledge Hub, Khelmi K Pribadi; narablog gaya hidup, Askriputri Hirlia Primasari; Kepala Bidang Bina Ideologi dan Wawasan Kebangsaan Badan Kesbangpol Kota Palu, Muhammad Iqbal; serta Peace Gen Sulawesi Tengah, Multazam.

Materi pertama webinar dimulai oleh Khelmi K Pribadi dengan paparan bertema “Pentingnya Konten Positif di Internet”. Menurut Khelmi, beberapa contoh konten positif di media sosial, misalnya menyajikan informasi yang menyejukkan demi memperkuat persatuan, toleransi, dan berupaya membumikan pancasila. 

Warganet yang menemukan konten negatif berupa ujaran kebencian, berita hoaks, atau pornografi dapat mengadukannya ke lembaga terkait, salah satunya ke aduankonten.id. “Narasi kebencian mesti dilawan dengan narasi perdamaian. Melalui itu, citra positif akan terbangun sebagai bagian dari kampanye positif,” tuturnya.  

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

BRI Jakarta Ampera Luncurkan Cash Recycle Machine 24 Jam untuk Kemudahan Transaksi Nasabah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Dalam era kemajuan teknologi dan perubahan zaman, pelayanan transaksi perbankan harus selaras dengan kebutuhan nasabah yang semakin… Read More

2 days ago

Konferensi INAMICE 2024 Bahas Potensi Jakarta sebagai Destinasi Wisata Bisnis Global

WARTAEVENT.com – Jakarta. Dalam rangka menyambut HUT Jakarta ke-497, Mahasiswa Prodi MICE Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) sukses menyelenggarakan Konferensi INAMICE… Read More

2 days ago

Starbucks Indonesia Raih Sukses di Kejuaraan Barista Regional Asia Pasifik 2024

WARTAEVENT.com – Hong Kong. Starbucks Indonesia meraih kemenangan gemilang di Kejuaraan Barista Regional Asia Pasifik 2024 yang digelar di Hong… Read More

2 days ago

Pameran Seni ‘A Soul Journey: Eternal Sky’ oleh Cynthia Atmadjaja Menginspirasi di ARTOTEL Yogyakarta

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta dengan bangga mempersembahkan pameran seni terbaru berjudul "A Soul Journey: Eternal Sky", karya kolaboratif dari… Read More

2 days ago

Pameran Pernikahan Berkelanjutan “The Promise for Evermore” di Hilton Garden Inn Jakarta Taman Palem

WARTAEVENT.com – Jakarta. Hilton Garden Inn Jakarta Taman Palem dengan bangga mempersembahkan pameran pernikahan bertajuk “The Promise for Evermore” yang… Read More

2 days ago

Liburan Seru di Grand Dafam Braga Bandung Selama Liburan Sekolah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Liburan sekolah telah tiba, saat yang dinantikan oleh anak-anak untuk beristirahat sejenak, berkumpul dengan keluarga, dan menciptakan… Read More

2 days ago