Pihak penyelenggara telah menyiapkan hadiah menarik, mulai dari voucher menginap di ARTOTEL Yogyakarta, fasilitas eksklusif untuk peserta.
Peserta yang berhasil menyelesaikan lomba akan menerima berbagai fasilitas menarik, di antaranya; Exclusive Jersey hasil kolaborasi dengan SUVS, Medals for Finisher sebagai tanda keberhasilan, Refreshment yang menyegarkan setelah berlari, Doorprizes dengan berbagai hadiah menarik.
Baca Juga : Sempat Ditolak Oleh Komunitas Lari, Fun Run 6K “Lari Antar Geng” Justru Dibanjiri Peserta
ARTOTEL Yogyakarta juga memberikan promo diskon 10% bagi komunitas yang mendaftar dengan minimal 5 orang untuk kategori 12K. Selain itu, bagi peserta yang ingin merasakan pengalaman menginap sebelum atau setelah acara, ARTOTEL Yogyakarta menawarkan Room Package “Homeground Retreat”.
Paket ini mencakup; 1 Room Studio 23, 2 slots kategori 7K, Pickup dan Drop Off ke lokasi race, 2 pax breakfast yang disajikan di hotel. Harga untuk paket ini mulai dari Rp1.377.000, memberikan kenyamanan ekstra bagi peserta yang ingin menikmati acara lebih santai dan menyeluruh.
Baca Juga : BPODT Gelar Event Trail of The Kings Zero Edition untuk Melaju ke Ultra Trail du Mont Blanc
Menurut General Manager ARTOTEL Yogyakarta, Andre Harso Binawan, event lari ini dirancang untuk semua kalangan, dengan rute yang beginner-friendly, terutama untuk kategori 7K. Rute ini tidak hanya menawarkan tantangan fisik, tetapi juga memberikan kesempatan bagi peserta untuk menikmati keindahan alam sekitar Gunung Merapi.
“Acara ini tidak hanya tentang lari, tetapi juga tentang membangun kebiasaan hidup sehat di lingkungan yang asri dan menenangkan. Kami berharap Homeground dapat menjadi pengalaman yang berkesan dan membangun komunitas yang lebih aktif,” ujar Andre.
Peserta dapat mendaftar secara mudah di www.artotelrun.jorace.id atau gunakan aplikasi Wanderlust App. Untuk biayanya kategori 7K sebesar Rp177.000, dan kategori 12K Rp277.000. Bagi kalian yang mendaftar melalui Wanderlust App, ada kesempatan untuk memenangkan Membership ARTOTEL Wanderlust Infinite dalam undian khusus.
Nikmati pengalaman berlari di tengah alam yang menakjubkan, temui komunitas baru, dan raih berbagai hadiah menarik. Untuk informasi lebih lanjut dan pendaftaran, kunjungi website: www.artotelrun.jorace.id atau WhatsApp: 081903380498, Instagram: @artoteljogja dan Facebook ARTOTEL Yogyakarta (*)
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More
Leave a Comment