Categories: Hangout

Beberapa Ide Jamuan Penuh Sentuhan Kehangatan Bersama Keluarga Saat Liburan

  • Menu makan malam yang penuh citarasa sertai sajian-sajian pendamping yang begitu kaya akan rasa. Menambah ceria jamuan makan malam Anda. Sisipkan cerita-cerita seru selama tahun 2020 yang penuh kejutan ini.
  • Tutup dengan pencuci mulut yang ringan dan tidak terlalu bertekstur. Habiskan sesi makan malam dengan perut yang sudah terisi serta mulut yang begitu bahagia akan citarasa sajian makan malam.

Malam Puncak 

  • Bersiap untuk menutup cerianya malam dengan kebersamaan, akhiri dengan acara tradisional seperti tukar kado akhir tahun. Setel lagu-lagu dari songlist Anda untuk menambah meriahnya penghujung acara ini.
  • Masing-masing tamu mempersiapkan kado yang sudah dipersiapkan sebelumnya. Dikumpulkan di tengah ruangan. Masing-masing tamu diminta untuk berbagi pengalaman mereka dan apa harapan mereka untuk tahun yang akan datang.

Page: 1 2 3 4

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Tahun Ini Berencana Nikah, Simak Penawaran Fantastis ASTON Kemayoran di JMWF

WARTAEVENT.com – Jakarta. ASTON Kemayoran City Hotel hadir di Jakarta Mega Wedding Festival (JMWF) 2025, 3–5 Oktober, di Hall D1,… Read More

4 days ago

Amazfit Buka Brand Store Perdana dan Rilis T-Rex 3 Pro

WARTAEVENT.com – Jakarta. Amazfit, brand global di bawah naungan Zepp Health, resmi membuka Brand Store pertama di Indonesia yang berlokasi… Read More

5 days ago

MORA Group Tambah Hotel Baru, Jogja Icon Resmi Dikelola

WARTAEVENT.com – Surabaya. MORA Group kembali menambah portofolio bisnis perhotelannya. Kali ini, perusahaan resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk pengelolaan… Read More

5 days ago

Ternyata Trik Minyak Goreng Bikin Regulator Gas Berbahaya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Baru-baru ini terdapat informasi yang beredar di media bahwa karet regulator gas yang rusak bisa diperbaiki dan… Read More

5 days ago

Roemah Koffie Gelar Cocco Fest, Kopi Kelapa Mendunia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Tren kopi di Indonesia kembali bergairah dengan hadirnya gebrakan baru dari Roemah Koffie. Melalui festival bertajuk Cocco… Read More

6 days ago

Novotel Cikini Rayakan HUT dengan Kepedulian, 6perience of Excellence

WARTAEVENT.com – Jakarta. September 2025 – Enam tahun hadir di jantung ibu kota, Novotel Jakarta Cikini merayakan hari jadinya dengan… Read More

6 days ago