Categories: Hotel

Chinese Set Menu Temptation di Tahun “Ayam Api”

Warta Event – Gading Serpong. Jelang perayaan Hari Raya Imlek “Ayam Api” di tahun 2017, Atria Hotel Gading Serpong turut serta memeriahkan dengan menyediakan Chinese Set Menu Temptation. Acara akan diadakan pada hari Jumat, (27/01/2017) mulai pukul 19.00-22.30 WIB di Paramount Grand Ballroom.

Nunasa Imlek akan terasa kental dengan dihadirkannya beberapa dekorasi yang khas seperti, pohon Mei Hwa dan lampion di lobi area serta Gate of Happiness di depan pintu lobby Hotel membuat suasana Imlek di Hotel semakin terasa meriah.

Pada tahun Ayam Api ini, beragam rangkaian acara dan menu special khas Imlek telah disiapkan mulai harga Rp 3.588.000 untuk 6 orang dan Rp 4.888.000 untuk 10 orang.

Sebagai pembuka Yee Shang performance tentu tidak boleh dilewatkan, sajian 8-course set menu dinner dan food parade ditampilkan oleh para karyawan-karyawti Atria Hotel Gading Serpong. Sambil menyantap hidangan, para tetamu disuguhi pertunjukan Barongsai, Liong Dance, Wushu Performance & Chinese Acrobat, serta ditemani oleh Mandarin Singer.

Menu-menu khas Imlek yang akan ditampilkan tahun ini diantaranya, soup abalone, braised baby haisom with black mushroom, broccoli and oyster sauce, wok fried beef black angus with black pepper honey sauce, steamed grouper superior soya sauce, roasted duck ‘Hong Kong’ style, king crab asparagus fried rice, and sago melon.

“Tak hanya hidangan lezat maupun entertainment menarik kami sajikan untuk Anda selama Anda dan keluarga merayakan Tahun Baru bersama di Hotel melainkan aka nada banyak games menarik serta bagi-bagi door prizes dan lucky tree yang berisi hadiah menunggu Anda”, tutur Arie Rachmat Hidayat selaku Food & Beverage Manager. [Fatkhurrohim]

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Swiss-Belresort Dago Hadirkan Liburan Akhir Tahun Spektakuler

WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More

3 hours ago

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

5 hours ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

1 day ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago