Tak kalah nikmat juga, Croqueta De Chuleta – Kroket iga sapi (ribeye) dimasak lambat 3 jam. Lanjut dengan menu Pulpo A La Brasa Con Puré Cremoso De Tubérculos – Gurita panggang dengan puree umbi-umbian lembut.
Bagi penikmat wagyu, boleh mencoba menu Chuletón De Wagyu MB5 – Wagyu MB5 dipanggang gaya Spanyol, juicy dan smoky. Hadir juga Coliflor Asada Con Salsa Holandesa – Kembang kol panggang dengan saus Hollandaise klasik.
Baca Juga : Cita Rasa Timur Tengah Bertemu Bahan Asli Bali di Babaghanoush
Menu yang juga harus dicoba adalah, Pimientos Del Piquillo Asados Y Confitados En Su Jugo – Paprika piquillo panggang dan confit dalam sari alaminya dan menu Urrechurros Con Salsa De Chocolate – Churros khas Urrechu dengan saus cokelat hangat.
Untuk harga tasting nenu ini, Head Chef Alejandro Garcia Martín, mengatakan sebesar Rp1.250.000++ per orang. Sementara untuk Wine pairing curated dibanderol Rp750.000++ per orang, (Minimal 2 orang).
“Di ERRE & Urrechu Jakarta, kami mengundang kalian menjelajahi perjalanan rasa yang menggugah seluruh indera – menyelami tradisi Basque dengan cita rasa berani dan elemen api. Setiap Tasting Menu adalah penghormatan terhadap budaya kami,” ungkap Chef Alejandro Garcia Martín.
Lebih dari sekedar menikmari rasa, ia pun mengungkapkan mengapa para tamu wajib mencoba coba? Pertama, konsep ini dihadirkan kali pertama di Asia: konsep live-fire dining khas Basque. Kedua, Daging chuleta premium dry-aged langsung dari Spanyol.
Baca Juga : Txoko Jakarta, Menjadi Sudut Nyaman dalam Merayakan Momen Spesial
Ketiga, Aroma kayu tropis yang autentik, keempat, Interior Mediterania elegan di Gran Meliá Jakarta dan terakhir, Storytelling dining dipandu langsung oleh Head Chef ERRE & Urrechu. (*)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Wartamedia Network WhatsApp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029Vb6hTttLSmbSBkhohb1J Pastikan kalian sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah hiruk-pikuk Jakarta Selatan muncul sebuah oase baru untuk mereka yang mencari akomodasi nyaman tanpa kehilangan… Read More
Leave a Comment