Categories: Hotel

GDSIAY, Membangun Trend Setter Hotel Berbasis Kearifan Lokal di Kulon Progo

Selain itu, CEO DHM ini pun menegaskan, bahwasannya setiap unit hotel yang dibangun selalu berlandaskan pada azas kebermanfaatan, menggerakan roda perekonomian dan berkolaborasi dengan pemerintah daerah setempat.

Baca Juga : Grand Dafam Signature Surabaya dan Timezone Tebar Suka Cita Natal Bersama Anak Panti Asuhan

“Selain berbisnis, kita juga memikirkan agar dapat bermanfaat, berkah, berpengaruh pada roda ekonomi. Kota Yogyakarta, secara ekonomi telah maju dan mapan, serta ramai wisatawan, maka saatnya DHM berkontribusi untuk Kulon Progo,” katanya.

Berkolaborasi dengan Pemda Kulon Progo

Hengky Tambayong, General Manager Grand Dafam Signature International Airport Yogyakarta menambahkan, bahwa dirinya memiliki komitmen besar untuk bergandeng tangan dengan Pemerintah Daerah (Pemda) Kulon Progo dalam hal ini Dinas Pariwisata.

Baca Juga : xXx Promo Pacu Adrenalin dengan Off-Road dari Meotel Purwokerto by Dafam

“Kami berkomitmenkuat tidak hanya melulu menjual hotel dan fasilitasnya. Tapi juga memperkenalkan, mempromosikan dan menjual destinasi pariwisata yang ada di Kabupaten Kulon Progo dalam bentuk paket wisata ke para tamunya,” terang Hengky.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago