Categories: Hotel

GDSIAY, Membangun Trend Setter Hotel Berbasis Kearifan Lokal di Kulon Progo

Tak hanya menjual destinasi pariwisata, Hengky pun menegaskan, bahwa hotelnya ini sangat memperhatikan detail-detail kearifan lokal yang sangat ikonik kemudian diaplikasikan di setiap sudut ruangannya.

“Kabupaten Kulon Progo ini memiliki aset wisata alam, seni dan budaya serta kearifan lokal. Kami banyak menampung kearifan lokal tersebut di hotel yang tertuang dalam detail interior ruangan dan seluruh fasilitas di dalam hotel,” tegasnya.

Baca Juga : Di Hari Batik Nasional, Hotel Dafam Wonosobo Kenalkan Batik Wonosobo Lewat Mini Galeri

Sementara itu Tri Saktiyana, PJ Bupati Kulon Progo menceritakan, kali pertama masuk ke Grand Dafam Signature International Airport Yogyakarta, mengaku takjub dan kagum.

“Masuk ke hotel ini langsung dapat merasakan suatu akomodasi yang penuh akan sentuhan modern, terlihat anggun, detail artistik Jawa nya pun dapat. Semoga hotel ini ngrejekeni—memberikan rejeki, tidak hanya bagi penghuninya tapi juga bagi masyarakat Kulon Progo,” pungkasnya.

Baca Juga : PPKM Longgar, okupansi Dafam meningkat

PJ Bupati Kulon Progo ini pun mengucapkan terima kasih akan komitmen DHM melalui GDSIAY untuk berkolaborasi mengembangkan sektor pariwisata. “Di bidang pariwisata, kami akan membranding Waduk Sermo menjadi Danau Sermo,” tutupnya. [*]

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

7 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

7 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

1 week ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

1 week ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

1 week ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

1 week ago