News

Ini Manfaat dari Disrupsi Digital Bagi Masyarakat dan Perusahaan

Dan pada saat itu   Ronny Wahyono langsung memberikan jawaban, sebagaimana manusia, kita harus bisa memanfaatkan teknologi digital. Kita berkreasi dan berkarya dengan basis teknologi digital. 

Kita harus beradaptasi, kreatif dan inovatif. Contoh: Nokia yang bersikeras dengan Simbian yang tergerus kehadiran Android dan ios. Bluebird juga kembangkan layanannya dengan gunakan online. 

Angkot juga harus beradaptasi dengan kebutuhan konsumen, misalnya kebersihan, kenyamanan penumpang. Sopir juga harus sopan, tidak ugal-ugalan.

Tujuan utama Kementerian Komunikasi dan Informatika menggelar webinar Literasi Digital ini karena diharapkan masyarakat Indonesia pada akhir tahun ini mencapai 10 juta orang terliterasi dan diharapkan meningkat menjadi 50 juta orang di tahun 2024 mendatang.

Literasi Digital yang mengakat tema besar Indonesia Makin Cakap Digital ini membahas 4 pilar utama Literasi Digital yakni, budaya bermedia (digital culture), aman bermedia (digital safety), etis bermedia (digital ethics) dan cakap bermedia digital (digital skills). [*]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *