Categories: Hotel

“Kampong Baba Yo” Sajian Buka Puasa Ala Atria Hotel & Residences

wartaevent.com – Gading Serpong. Tak mau ketinggalan dalam memberikan layanan ke para tamu yang merayakan bulan suci Ramadhan, Atria Hotel & Residences Gading Serpong menyajikan promo cara bersantap buka puasa nan berkesan ala “Kampong Baba Yo”.

Beberapa pilihan hidangan berbuka puasa ala “Kampong Baba Yo” yang terletak di Legen Lounge & Bar hanya cukup membayar Rp171.000 net per orang. Dengan harga tersebut, tetamu sudah dapat menikmati lebih dari 70 macam sajian Buffet buka puasa hidangan khas Ramadhan.

Buka Puasa : The Arabian City Sajian Buka Puasa Di Fame Hotels

Adapun menu yang ditawarkan mulai dari hidangan pembuka hingga hidangan penutup dengan cita rasa melayu peranakan lengkap dengan menu yang menjadi ciri khas setiap harinya yaitu “Nasi Goreng Kambing”.

Selain itu, Atria Hotel & Residences pun menawarkan “Ramadhan Buffet” seharga R162,000 net per orang di Bianco Sapori D’italia. Hidangan nusantara maupun western serta live cooking “Lamian” tersaji setiap harinya selama bulan Ramadan.

Baca Juga : Berbagi Keindahan Semangat Ramadhan di Millennium Hotel Sirih Jakarta

Adapun, Atria Hotel Gading Serpong juga memberikan harga khusus untuk menginap selama bulan Ramadhan seharga Rp720.000 net per kamar per malam dan Atria Residences Gading Serpong seharga Rp780,000 net per kamar per malam. Harga sudah termasuk sarapan pagi atau sahur dan takjil untuk dua orang.

Seluruh penawaran ramadan ini berlaku pada tanggal 5 Mei – 4 Juni 2019. Khusus untuk Buffet buka puasa dapatkan penawaran spesial BELI 5 GRATIS 1. [*]

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

15 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

1 day ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago