Categories: Profile

Media Sosial, Pemimpin dan Masyarakat

Pemberi pernyataan tersebut adalah ibu Puan Maharani yang berbagi pengalamannya  sendiri saat kampanye berbulan-bulan sejak Pemilu pertamanya. Diceritakannya, Ia harus menginap di daerah, berangkat pagi dan pulang dini hari. 

Hal ini merupakan usaha beliau untuk mencoba mengenali dan memahami tantangan yang dihadapi oleh masyarakat yang akan memilihnya.

Dalam kunjungannya ke Sulawesi Utara lalu beliau memaparkan, kita (wakil rakyat) ada di sini ujung-ujungnya untuk kesejahteraan rakyat. Kita akan berguna untuk melayani masyarakat dan masyarakat harus kita bantu untuk kesejahteraan mereka.  

Media sosial digunakan bukan untuk tampil, tetapi mendengarkan keinginan-keinginan masyarakat./Photo by_freepik

Jika aspirasi rakyat sudah dimengerti, pemimpin dapat menentukan porsi-porsi prioritas dalam kebijakannya. Ini akan berpengaruh pada penyaluran anggaran hingga undang-undang yang menguntungkan rakyat.

Sebagai pemimpin, alangkah baik jika ke depannya dapat mengkombinasikan kedekatan langsung dan tidak langsung pada rakyat. 

Media sosial digunakan bukan untuk tampil, tetapi mendengarkan keinginan-keinginan masyarakat. Media sosial menjadi perpanjangan kehadiran seorang pemimpin untuk yang dipimpinnya.

Page: 1 2 3 4

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Pameran MWWTE 2024: Bukti Perkembangan dan Inovasi Medical Wellness dan Tourism

WARTAEVENT.com - Jakarta. Enhaiier Corporation, bekerja sama dengan KIA (Karya Inovasi Asia) dan GTO, telah sukses menggelar Medical and Wellness… Read More

6 days ago

El Asador Perkenalkan Menu Baru dengan Cita Rasa Otentik Amerika Selatan di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. El Asador, restoran bergaya wood-grill pertama di Jakarta yang mengusung konsep masakan Argentina-Uruguay, dengan bangga memperkenalkan menu… Read More

7 days ago

Sango Hotel Management Perkenalkan Kuliner Khas dan Pengalaman Hospitality Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Sango Hotel Management menggelar event Media Gathering bertajuk “Taste of Asia” yang berlangsung meriah di Man Aur… Read More

7 days ago

Dihadiri Lima Negara, Besok Pameran MWWTE 2024 Digelar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Perkembangan teknologi medical & wellness semakin pesat dengan hadirnya beragam pengobatan yang sangat terkini, ENHAIIER Corporation bekerja… Read More

1 week ago

Joe Taslim Resmi Jadi Brand Ambassador Pertama Skechers di Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Aktor terkenal Indonesia, Joe Taslim, kini resmi bergabung dengan Skechers sebagai brand ambassador pertama mereka di Indonesia.… Read More

1 week ago

Pesan Penting International Photo & Video Animal Contest 2024: Menghargai Alam dan Satwa Liar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Melibatkan para juri profesional di antaranya, Arbain Rambey, Regina Safri, Alexander Thian, dan Adam Zagr, Taman Safari… Read More

1 week ago