Categories: Lifestyle

Odyssey MVMT meluncurkan Starla Movement

Bagi Indonesia, ini berarti menciptakan keterlibatan komunitas, peluang kerja, kepemimpinan dan peluang bisnis (khususnya bagi wanita), diversifikasi karir dan realisasi diri.

Dalam inisiatif pertamanya, Starla Movement menawarkan kesempatan kepada penerima beasiswa yang memenuhi syarat untuk menyelesaikan program Odyssey MVMT’s 200hr Yoga Teacher Training. Pelatihan yang kuat ini mencakup pelatihan online, pendampingan, dan pengalaman kerja. 

Baca Juga : Mengggerakan Wisatawan India Melalui Event Yoga

Diakui secara internasional oleh Yoga Alliance, YTT Odyssey mempersiapkan siswa untuk menjadi fasilitator kesehatan dan kebugaran di komunitas lokal mereka dan sekitarnya. 

Starla Movement menyambut baik dukungan publik, bagi mereka yang tertarik dapat melakukannya dengan beberapa cara. Hotel dan penyedia kesehatan pariwisata yang tertarik dapat menominasikan atau mensponsori siswa untuk berpartisipasi dalam program ini.

Baca Juga : Candi Prambanan Menjadi Destinasi Event 5th International Day of Yoga

Para pemimpin kesehatan, kebugaran juga bisnis dapat membimbing lulusan program dan untuk perusahaan serta individu juga dapat menawarkan sumbangan berupa dana, activewear/aksesoris yang dalam kondisi bagus dan perangkat elektronik untuk membantu pembelajaran online. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago

Pameran MWWTE 2024: Bukti Perkembangan dan Inovasi Medical Wellness dan Tourism

WARTAEVENT.com - Jakarta. Enhaiier Corporation, bekerja sama dengan KIA (Karya Inovasi Asia) dan GTO, telah sukses menggelar Medical and Wellness… Read More

6 days ago

El Asador Perkenalkan Menu Baru dengan Cita Rasa Otentik Amerika Selatan di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. El Asador, restoran bergaya wood-grill pertama di Jakarta yang mengusung konsep masakan Argentina-Uruguay, dengan bangga memperkenalkan menu… Read More

6 days ago

Sango Hotel Management Perkenalkan Kuliner Khas dan Pengalaman Hospitality Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Sango Hotel Management menggelar event Media Gathering bertajuk “Taste of Asia” yang berlangsung meriah di Man Aur… Read More

6 days ago